Man of the Match Liverpool vs Union Saint-Gilloise: Ryan Gravenberch
Abdi Rafi Akmal | 6 Oktober 2023 04:10
Bola.net - Ryan Gravenberch jadi pemain dengan penampilan terbaik pada laga Liverpool vs Union Saint-Gilloise. Sang gelandang mencetak gol pertama kemenangan Liverpool.
Laga matchday 2 Grup E Liga Europa 2023/2024 yang berlangsung di Anfield itu berakhir dengan kemenangan 2-0 Liverpool atas perwakilan Belgia itu, Jumat (6/10/2023) WIB.
Gravenberch mencetak gol pertama Liverpool di menit ke-44. Ia memanfaatkan tangkapan kiper Saint-Gilloise, Anthony Morris yang terlepas dan mengeksekusinya tanpa kesulitan.
Meski seperti gol jatuh dari langit, Gravenberch sejatinya tampil impresif sepanjang laga. Gelandang berusia 21 tahun itu memberikan dimensi lain bagi aspek serangan The Reds.
Gravenberch secara konstan memberikan ancaman-ancaman dari lini kedua. Kalau saja bukan karena kesigapan Morris, Liverpool bisa menambah gol lagi.
Statistik Ryan Gravenberch
Menit bermain: 79
Gol: 1
Akurasi tembakan: 3/3 (100%)
Akurasi umpan: 38/35 (80%)
Umpan ke sepertiga akhir: 9
Tekel sukses: 2/2 (100%)
Pemulihan: 4
Baca Juga:
- Link Live Streaming Liga Europa Roma vs Servette di Vidio
- Link Live Streaming Liga Europa Liverpool vs Union SG di SCTV dan Vidio
- Jadwal Liverpool Hari Ini, Jumat 6 Oktober 2023: Union SG Jadi Korban Pelampiasan Amarah The Reds?
- Man of the Match Marseille vs Brighton: Chancel Mbemba
- Hasil Liga Europa: Pantang Menyerah, Brighton Comeback dan Paksa Marseille Bermain Imbang 2-2
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
-
Think Policy Terpilih dalam Program Bergengsi LSE 100x Impact Accelerator 2025/2026
News 24 Oktober 2025, 15:23
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56










