Napoli Menyesal Gagal Bantai Dnipro
Editor Bolanet | 8 Mei 2015 10:39
Napoli menguasai laga dengan ball possession mencapai 70% dan melepaskan total 20 tembakan. Dari 20 shots itu, tujuh tepat mengarah ke gawang dan cuma satu yang terkonversi menjadi gol, yaitu oleh David Lopez menit 50. Dnipro hanya punya satu peluang emas, tapi sukses dimaksimalkan oleh Evgen Seleznyov untuk menyamakan kedudukan di menit 81.
Di babak pertama, kami bermain kurang bagus. Namun, setelah jeda, kami sanggup mendominasi dan seharusnya bisa menang mudah dengan skor setidaknya 3-0, kata kapten Napoli Marek Hamsik kepada Sport Mediaset.
Gol penyama kedudukan Dnipro diprotes kubu Napoli karena dianggap offside. Kebobolan gol seperti itu sangat menyakitkan. Padahal, itu jelas-jelas offside, ujar Hamsik.
peluang lolos masih terbuka. Kami pasti akan berjuang habis-habisan di leg kedua (pekan depan), tegas Hamsik. [initial]
Klik Juga:
- Kebobolan Gol Offside, Napoli Sakit Hati
- Fiorentina 'Lenyap' Setelah Gol Kedua Sevilla
- Fiorentina Rontok Oleh Finishing Sevilla
- Highlights Semifinal Liga Europa Napoli vs Dnipro : Skor 1-1
- Highlights Liga Europa: Sevilla 3 vs 0 Fiorentina
- Hasil Sevilla vs Fiorentina: Skor 3-0
- Hasil Napoli vs Dnipro : Skor 1-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04