Perempat Final Liga Europa 2017, MU Jumpa Anderlecht
Dimas Ardi Prasetya | 17 Maret 2017 19:24
Bola.net - - UEFA baru saja melakukan undian babak delapan besar alias perempat final Liga Europa 2017 di Nyon, Swiss, Jumat .
Undian tersebut digelar satu jam setelah diadakannya undian babak perempat final Liga Champions. Pengundian kali ini masih dipandu oleh UEFA deputy general secretary Giorgio Marchetti.
Jika sebelumnya ia ditemani oleh legenda Liverpool, Ian Rush, kali ini ia ditemani oleh sosok lain. Ia adalah mantan pemain Bayern Munchen dan Barcelona, Patrik Andersson. Ia merupakan duta besar UEFA untuk laga final di Solna nanti.
Undian kali ini tak menghadirkan kejutan seperti di undian Liga Champions. Tak ada pertemuan antara tim-tim besar seperti Manchester United dan Ajax Amsterdam.
United sendiri dipertemukan dengan . Sementara Ajax dipertemukan dengan . Tim yang namanya diundi pertama akan bertindak sebagai tuan rumah di leg pertama.
Berikut adalah hasil lengkap drawing perempat final Liga Europa 2017:
Anderlecht vs Manchester United
Celta Vigo vs Genk
Ajax vs Schalke
Lyon vs Besiktas
Pertandingan leg pertama nantinya akan digelar pada tanggal 13 April 2017. Sementara itu leg kedua digelar sepekan kemudian tepatnya pada tanggal 20 April 2017.
Baca Juga:
- Valbuena: Selamat, Lyon Singkirkan Roma!
- Lyon: Roma Salah Satu Yang Terkuat
- Herrera Kecewa dengan Lini Depan MU
- Herrera: Liga Europa Jadi Harapan MU ke Liga Champions
- Mourinho Beri Marcos Rojo Pisang Karena Kelelahan
- Hargreaves: Pogba Dihakimi Karena Gaya Rambutnya
- Keane: MU Mungkin Terlalu Besar untuk Mourinho
- Highlights Liga Europa: Borussia Monchengladbach 2-2 Schalke
- Mata Bahagia dengan Kemenangan United atas Rostov
- Mourinho Pesimis MU Bisa Kembali Berjaya
- Mourinho: MU Mungkin Akan Kalah dari Middlesbrough
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





