Pujian Pioli Untuk Wonderkid Inter Milan, Andrea Pinamonti
Afdholud Dzikry | 9 Desember 2016 10:52
Bola.net - - Pelatih Inter Milan, Stefano Pioli memberikan pujian kepada penyerang mudanya, Andrea Pinamonti yang melakoni debut untuk Nerazzurri saat melawan Sparta Praha.
Tak lagi memiliki kepentingan di pertandingan terakhir penyisihan grup Liga Europa, Inter menjadikan pertandingan ini untuk memberikan debut kepada pemain mudanya, Andrea Pinamonti dan Axel Bakayoko. Selain itu ada juga nama Senna Miangue yang juga tampil mengesankan.
Pinamonti masih sangat muda, tapi dia memiliki kualitas hebat dan di atas semua ini tak mudah untuk menemukan pemain muda yang begitu rendah hati dengan ketegasan sepertinya. Dia akan memiliki masa depan yang besar, ujarnya.
Meskipun mampu meraih kemenangan, namun Pioli menilai timnya masih harus bekerja keras untuk lebih baik lagi dan berkembang serta efektif dalam permainan mereka.
Inter mencoba mengambil inisiatif, fokus, tajam dan membuat beberapa situasi yang bagus. Jelas pada saat ini kami masih perlu meningkatkan diri, lebih cepat dan lebih efektif, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47 -
Union SG vs Inter Milan: Improvisasi di Lini Depan sang Wakil Italia
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:44 -
Union SG vs Inter: Rotasi Ganda di Lini Tengah Nerazzurri
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:33 -
Link Streaming Union SG vs Inter Milan Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04