Tampil Dominan, Ramsey Tak Berani Sebut Arsenal Amankan Semifinal Liga Europa
Richard Andreas | 6 April 2018 11:00
Bola.net - - Arsenal mendominasi CSKA Moscow pada leg pertama perempat final Liga Champions, Jumat (6/4) dini hari WIB. Dominasi Arsenal dapat dilihat dari skor telak 4-1 berkat dua gol Aaron Ramsey dan brace Alexandre Lacazette.
Ramsey menjadi salah satu penggawa Arsenal yang tampil gemilang di pertandingan tersebut. Dia pun memuji timnya yang mampu menuntaskan tugas untuk mencetak gol.
Berbekal kemenangan besar tersebut menghadapi leg kedua, Arsenal dapat dikatakan sudah menapakkan satu kakinya di semifinal. Namun Ramsey menilai anggapan tersebut masih terlalu dini.
Saya tidak tahu (peluang semifinal, Red). Kami tahu bahwa laga kandang selalu penting dan kami harus mencetak gol, tetapi kami tahu bahwa laga di leg kedua nanti akan berjalan sulit. Untungnya kami sudah membuat posisi kami cukup bagus, ungkap Ramsey di arsenal.
Lebih lanjut, Ramsey pun berharap performa apik Arsenal di pertandingan tersebut dapat terulang di sisa pertandingan musim ini.
Lacazette kembali bermain dan mencetak gol, jadi kami berhasil mencetak cukup banyak gol dewasa ini dan semoga kami bisa terus melakukannya sampai akhir musim, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






