Hasil Final Four PLN Mobile Proliga 2025: Bungkam Jakarta Pertamina Enduro, Jakarta Popsivo Polwan Tembus Grand Final
Ari Prayoga | 4 Mei 2025 17:50
Bola.net - Tim voli putri Jakarta Popsivo Polwan sukses mengalahkan Jakarta Pertamina Enduro tiga set langsung dalam laga lanjutan babak final four PLN Mobile Proliga 2025 di GOR Sritex, Solo, Jawa Tengah, Minggu (4/5/2025).
Popsivo Polwan mendominasi jalannya laga sejak awal set pertama. Yolla Yuliana dkk. tampil enerjik untuk mengamankan kemenangan dengan skor 25-19.
Memasuki set kedua, Popsivo Polwan melanjutkan dominasi mereka. Tak terlalu banyak mendapat halangan berarti, Popsivo kembali merebut set dengan skor 25-17.
Sengit di Set Ketiga
Memasuki set ketiga, Pertamina Enduro memberikan perlawanan sengit. Pertamina pun memaksa laga hingga memasuki deuce usai skor imbang 24-24.
Popsivo Polwan akhirnya sukses menang 26-24 sekaligus menutup laga ini dengan kemenangan 3-0. Hasil ini membuat Popsivo keluar sebagai juara putaran kedua Final Four.
Selain itu, Jakarta Popsivo Polwan juga dipastikan sukses menembus babak grand final untuk kembali menantang Jakarta Pertamina Enduro.
Hasil dan Jadwal Final Four Proliga 2025 - Pekan 3 - Solo
1 Mei 2025
Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Electric PLN: 1-3 (23-25, 21-25, 25-22, 20-25)
Putra - Jakarta LavAni Livin Transmedia vs Surabaya Samator: 3-2 (21-25, 23-25, 25-23, 25-11, 15-13)
2 Mei 2025
Putri - Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Jakarta Pertamina Enduro: 2-3 (25-22, 25-20, 15-25, 22-25, 9-15)
Putra - Palembang Bank Sumsel Babel vs Jakarta Bhayangkara Presisi: 0-3 (21-25, 11-25, 22-25)
3 Mei 2025
Putri - Jakarta Electric PLN vs Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia: 0-3 (20-25, 21-25, 23-25)
Putra - Surabaya Samator vs Palembang Bank Sumsel Babel: 0-3 (24-26, 18-25, 20-25)
4 Mei 2025
Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Pertamina Enduro: 3-0 (25-19, 25-17, 26-24)
19.00 WIB: Putra - Jakarta LavAni Livin Transmedia vs Jakarta Bhayangkara Presisi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 12 Januari 2026, 09:12
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 12 Januari 2026, 09:12
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
Liga Inggris 12 Januari 2026, 11:01
-
5 Pelajaran dari Man Utd vs Brighton: Setan Merah Terjerembap ke Titik Terendah
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:44
-
Diogo Dalot: Manchester United Tidak Pantas Tersingkir dari FA Cup!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:40
-
Manchester United Bakal Umumkan Manajer Interim Baru Paling Lambat Besok
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:27
-
Kalah dari Brighton, Darren Fletcher akui MU Begitu Rapuh!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:16
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 12 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:58
-
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 09:17

-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 12 Januari 2026, 09:12
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






