
Bola.net - Cabang olahraga (cabor) basket putra Olimpiade Tokyo 2020 matchday dua akan digelar pada hari Rabu (28/07/2021). Laga-laga ini bisa Anda saksikan melalui layanan live streaming di Vidio.
Mereka yang bertanding berada di Grup A dan B Olimpiade Tokyo 2020. Sebelumnya cabor basket putra grup A (Republik Ceska, Prancis, Iran, dan Amerika Serikat), sudah bertanding pada Senin (26/07/2021).
Amerika Serikat mengalami kekalahan di matchday perdananya saat melawan Prancis. Mereka tumbang dengan skor akhir 76-83.
Cabor basket putra dalam ajang Olimpiade Tokyo 2020 terbagi menjadi tiga grup. Masing-masing grup terdiri dari empat tim.
Pada Rabu (28/07/2021), bola basket putra akan mempertandingkan dua grup, yakni grup A dan grup B.
Jadwal Pertandingan Bola Basket Putra Grup A dan Grup B Olimpiade Tokyo 2020
Rabu (28/07/2021)
Grup A:
- Amerika Serikat VS Republik Islam Iran (pukul 11:40 WIB)
- Republik Ceska VS Prancis (19:00 WIB)
Grup B:
- Nigeria VS Jerman (pukul 08:00 WIB)
- Italia VS Australia (pukul 15:20)
Link live streaming: Saksikan pertandingan bola basket putra Olimpiade Tokyo 2020 di link ini.
Sumber Asli: Olympics
Disadur dari: Bola.com/Penulis Andrya Nabil Fauzan/Editor Wiwig Prayugi
Published: 27/07/2021
Jangan Lewatkan:
- Unik, Kehadiran Kevin/Marcus Jadi Kunci Permainan Tenang Ahsan/Hendra di Olimpiade 2020
- Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Australia vs Mesir 28 Juli 2021
- Video: Arif Dwi Pangestu Kalah dari Pepanah Jerman di Olimpiade Tokyo 2020
- Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Spanyol vs Argentina 28 Juli 2021
- Perolehan Sementara Medali Olimpiade Tokyo 2020: Selasa, 27 Juli 2021
- Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Korea Selatan vs Honduras 28 Juli 2021
- Jadwal dan Link Streaming Angkat Besi Indonesia Olimpiade Tokyo 2020 di Vidio: Rabu 28 Juli
- Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Rumania vs Selandia Baru 28 Juli 2021
- Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Jerman vs Pantai Gading 28 Juli 2021
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:23Link Live Streaming Liga Champions 2025/26 Matchweek 7 di Vidio Pekan Ini
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 09:53Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 08:50Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
-
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026 21:56Link Live Streaming Senegal vs Maroko di Final Piala Afrika 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
