
Bola.net - - Striker Shanghai Shenhua, Carlos Tevez, dikabarkan siap meninggalkan klub, tujuh bulan usai mereka menjadikannya pemain dengan gaji tertinggi dunia.
Pemain Argentina gagal untuk menyesuaikan diri dengan kehidupannya di Asia, usai dibeli dari Boca Juniors, menurut laporan yang diturunkan oleh TMW.
Tevez hanya mencetak dua gol dalam 13 pertandingan di Liga Super Tiongkok. Klubnya sendiri juga tidak tampil bagus. Mereka tertinggal 20 angka di belakang Guangzhou Evergrande dengan 10 pertandingan tersisa.
Carlos Tevez
Boca mengantongi 73 juta pounds ketika Tevez bergabung dengan Shenhua, namun mereka akan harus menyerahkan dana 41 juta pounds jika eks striker Juventus dan Manchester City tersebut pergi sebelum kontrak dua tahunnya berakhir.
Laporan yang sama mengatakan bahwa masih belum jelas apakah Tevez nantinya akan kembali bermain di Argentina.
Sementara itu, manajer Shenhua, Gustavo Poyet, dikabarkan akan segera dipecat karena timnya terus mendapat hasil mengecewakan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
BERITA LAINNYA
-
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 18:25 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 18:06 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 09:45 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 07:56 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 05:34 -
bola dunia lainnya 18 Januari 2026 22:14
MOST VIEWED
- Dari Sadio Mane hingga Brahim Diaz, 5 Pemain yang Bisa Menentukan Juara Piala Afrika
- Antiklimaks Brahim Diaz di Final Piala Afrika: Penalti Panenka di Akhir Laga Gagal jadi Gol, Maroko pun Menangis
- Sadio Mane Puji Mohamed Salah Usai Senegal Singkirkan Mesir dari AFCON
- Prediksi Final Piala Afrika: Senegal vs Maroko 19 Januari 2026
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)
