
Bola.net - Ibunda Cristiano Ronaldo, Dolores Aveiro melontarkan pujian untuk Georgina Rodriguez, sosok wanita yang menjadi pujaan hati putra tercintanya.
Georgina dan Ronaldo sudah cukup lama menjalin kisah asmara. Bahkan, keduanya sudah dikarunia buah hati dan kini wanita 27 tahun itu tengah mengandung bayi kembar.
Meski demikian, gosip yang beredar menyebut bahwa hingga kini Dolores belum juga memberikan restu kepada Georgina untuk menjadi kekasih Ronaldo.
Pujian Dolores Aveiro
Gosip miring itu pun kini dibantah Dolores. Bahkan, Dolores memberikan pujian terhadap Georgina yang sudah menjadi pacar yang baik untuk Ronaldo.
"Dia wanita yang baik dan menjadi dukungan yang luar biasa bagi Cristiano Ronaldo," ujar Dolores dalam wawancara dengan Improvavel.
Dolores sendiri sepertinya akan terbang ke Manchester bersama tiga saudara Ronaldo lainnya untuk menggelar pesta Natal bersama CR7 dan Georgina.
Cristiano Ronaldo Akan Nikahi Georgina Rodriguez?
Baru-baru ini Georgina memberikan sebuah kode bahwa ia ingin dilamar oleh Ronaldo. Kode itu terdapat dalam tayangan serial Netflix yang ia bintangi.
Tayangan reality show bertajuk 'Soy Georgina' atau 'I am Georgina' ini berfokus pada kehidupan sehari-sehari dari sosok wanita 27 tahun tersebut.
Dalam tayangan tersebut, ada momen ketika Georgina sedang bersama temannya di sebuah pesawat pribadi. Sang teman pun bertanya pada Georgina mengenai pernikahan.
"Soal itu bukan cuma tergantung pada saya... saya harap," jawab Georgina.
Berikut galeri foto Georgina Rodriguez selengkapnya.
Anggun sekali
View this post on Instagram
Tosca memesona
View this post on Instagram
Main di air
View this post on Instagram
Pose di red carpet
View this post on Instagram
Liburan di Marbella
View this post on Instagram
Pose kena terik matahari
View this post on Instagram
Berjemur bareng pacar
View this post on Instagram
Sambut Natal
View this post on Instagram
Sumber: Improvavel
Jangan Lewatkan!
- Emma Jones, Presenter Hot Premier League yang Sukses Menyihir Warganet Indonesia
- Sofia Calzetti, Bidadari Cantik yang Siap Temani Sergio Aguero di Masa Pensiun
- WAGs Piala AFF 2020: Eyka Farhana, Pesinetron Aduhai Malaysia Gebetan Striker Harimau Malaya
- WAGs Piala AFF 2020: Pia Butsakorn, Jurnalis Cantik nan Menawan Pacar Striker Andalan Thailand
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:00 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55 -
bolatainment 8 Januari 2026 02:55 -
bolatainment 1 Januari 2026 19:03 -
bolatainment 31 Desember 2025 23:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
