
Bola.net - - Paul Pogba dikenal sebagai salah satu pemain yang selalu bertingkah riang di luar lapangan. Baru-baru ini gelandang Manchester United menegaskan hal itu meski saat ini ia tengah menderita cedera.
Pogba mendapat cedera hamstring kala membela Setan Merah dalam partai matchday 1 Liga Champions kontra Basel pekan lalu.
Manajer Jose Mourinho sendiri telah membantah kabar yang menyebut Pogba bakal absen selama tiga bulan meski ia juga masih belum yakin kapan pemain 24 tahun itu bisa kembali merumput.
Namun dasar Pogba, sedang cedera pun ia masih bisa memperlihatkan gerakan lincah ketika berjoget seperti dalam video yang ia unggah di Instagram.
"Kebahagiaan selalu ada meski tengah cedera," tulis Pogba dalam caption sembari menyebut rekannya di United, Axel Tuanzebe yang merekam video tersebut.
A post shared by Paul Labile Pogba (@paulpogba) on
Cedera Pogba menjadi kehilangan yang sangat besar bagi United karena eks pemain Juventus itu berperan menyumbang dua gol dan dua assist dalam empat laga yang ia lakoni di Premier League musim ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Oktober 2025 15:08
Penilaian Legenda Man United Usai Duel Lawan Liverpool: Isak Nggak Layak Starter
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 21 Oktober 2025 11:30
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 11:11
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 10:48
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 10:41
-
Olahraga Lain-Lain 21 Oktober 2025 10:33
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 10:28
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 17 Oktober 2025 17:38
-
bolatainment 17 Oktober 2025 15:14
-
bolatainment 17 Oktober 2025 14:41
-
bolatainment 17 Oktober 2025 10:57
-
bolatainment 15 Oktober 2025 14:55
-
bolatainment 14 Oktober 2025 09:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...