
Bola.net - Ganda putri peraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, meraih tiket ke semifinal Indonesia Open 2021 tapi tidak demikian halnya dengan pasangan di sektor ganda campuran yang dihuni Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja.
Hafiz/Gloria jadi harapan Indonesia pada sektor ganda campuran Indonesia Open 2021 setelah Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti kandas di babak kedua.
Hanya saja bertemu ganda campuran Denmark, Mathias Christiansen/Alexandra Boje, Hafiz/Gloria yang merupakan unggulan keenam harus takluk setelah melalui perjuangan tiga gim.
Gim pertama, Hafiz/Gloria tampil sangat baik dan menutup lewat kemenangan meyakinkan, 21-14. Gim kedua, performa pemain Indonesia cenderung menurun.
Sebaliknya Mathias Christiansen/Alexandra Boje memperlihatkan perfoma apik. Keduanya menang 21-11 di gim kedua, lalu 21-18 pada gim ketiga.
Greysia/Apriyani ke Semifinal
Sementara itu perjuangan melelahkan selama tiga gim juga dirasakan Greysia/Apriyani pada perempat final Indonesia Open 2021.
Greysia/Apriyani menutup gim pertama dengan sangat baik. Keduanya unggul 21-16, tapi Mayu Matsumoto/Ayako Sakuramoto bangkit di gim kedua.
Kali ini, Greysia/Apriyani bahkan dibuat kesulitan sampai akhir gim kedua dan harus menelan kekalahan 12-21.
Pertarungan gim ketiga juga sangat ketat. Skor kedua pebulutangkis begitu ketat. Tapi Greysia/Apriyani bisa memanfaatkan momen krusial di penghujung pertandingan untuk menang 21-18.
Disadur dari: Bola.com/Penulis Hendry Wibowo
Published: 26/11/2021
Jangan Lewatkan:
- Jonatan Christie ke Semifinal Indonesia Open 2021 usai Anders Antonsen Mundur
- Jadwal Perempat Final Indonesia Open 2021: Indonesia Turunkan 6 Wakil
- Indonesia Open 2021: Praveen / Melati Keok Lagi, Kali Ini Dari Ganda Campuran Denmark
- Indonesia Open 2021: Jonatan Christie Tembus Perempat Final
- Susah Payah Bekuk Korsel, Kevin/Marcus ke Perempat Final Indonesia Open 2021
- Gregoria Mariska Tersingkir dari Indonesia Open 2021, Shesar Hiren Mundur
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
BERITA LAINNYA
-
bulutangkis 20 Januari 2026 11:57 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:56 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:45 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:36 -
bulutangkis 19 Januari 2026 20:30 -
bulutangkis 19 Januari 2026 15:31
MOST VIEWED
- Jadwal Siaran Langsung Indonesia Masters 2026: Live RCTI Mulai Kualifikasi hingga Final
- Nonton Live Streaming Babak Pertama Indonesia Masters 2026 di RCTI+ Hari Ini, 20 Januari 2026
- Jonatan Christie Gagal Juara India Open 2026, Takluk dari Lin Chun-Yi di Final
- Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479273/original/040448300_1768972941-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
