
Bola.net - Tim putra Indonesia sukses kampiun di Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2020 usai membekuk Malaysia di babak final dengan skor 3-1 pada Minggu (16/2/2020). Sukses ini melanjutkan tren positif, karena tim putra Indonesia juga juara di Hyderabad, India pada 2016 dan di Alor Setar, Malaysia, pada 2018.
Usai pertandingan, Manajer Tim Indonesia, Susy Susanti membeberkan kunci kemenangan tim. Adalah keyakinan besar bisa mengalahkan Malaysia.
"Luar biasa, hari ini semua lebih siap dibanding kemarin di semifinal. Hari ini lebih yakin karena di SEA Games 2019 kan menang juga dari Malaysia. Saya lihat pelatih dan pemain keyakinannya lebih besar. Perjuangan mereka luar biasa, sudah menunjukkan yang terbaik," kata Susy melalui rilis yang diterima Bola.com.
Evaluasi
Di Manila, Filipina, Indonesia juara usai membekuk Malaysia dengan skor 3-1. Tiga poin kemenangan Indonesia atas Malaysia hari ini dipersembahkan Anthony Sinisuka Ginting, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon dan Mohammad Ahsan/Fajar Alfian.
Sedangkan Jonatan Christie masih belum berhasil mengamankan partai ketiga. Meskipun begitu, Susy tetap punya evaluasi untuk tim putra.
Susy menuturkan hal-hal yang perlu ditingkatkan lagi adalah penerapan strategi, kecerdikan saat bermain, antisipasi perubahan pola main lawan serta keberanian dan keyakinan dalam menghadapi poin-poin kritis.
Disadur dari: Bolacom/Penulis: Hendry Wibowo/Editor: Hendry Wibowo/Dipublikasi: 16 Februari 2020
Baca Juga:
- Akui Kurang Pede, Jonatan Christie Kecewa Gagal Sumbang Poin untuk Indonesia
- Fajar Alfian Sempat Gugup Mendadak Jadi Tandem Mohammad Ahsan
- 5 Fakta Menarik Kesuksesan Indonesia Kampiun Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2020
- Indonesia Hat-trick Juara Kejuaraan Bulutangkis Asia Usai Kalahkan Malaysia
- Indonesia Lawan Malaysia pada Final Kejuaraan Bulutangkis Beregu Asia 2020
Advertisement
Berita Terkait
-
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:45 -
Bulu Tangkis 19 Januari 2026 20:30Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
BERITA LAINNYA
-
bulutangkis 20 Januari 2026 11:57 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:56 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:45 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:36 -
bulutangkis 19 Januari 2026 20:30 -
bulutangkis 19 Januari 2026 15:31
MOST VIEWED
- Jadwal Siaran Langsung Indonesia Masters 2026: Live RCTI Mulai Kualifikasi hingga Final
- Nonton Live Streaming Babak Pertama Indonesia Masters 2026 di RCTI+ Hari Ini, 20 Januari 2026
- Jonatan Christie Gagal Juara India Open 2026, Takluk dari Lin Chun-Yi di Final
- Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
