
Bola.net - Sebuah kabar menarik datang bagi Manchester United. Striker incaran mereka, Andre Silva dilaporkan sudah direstui untuk pindah ke Inggris pada musim panas nanti.
Musim ini Silva menjadi rising star di Bundesliga. Sang striker mencetak banyak sekali gol di Eintracht Frankfurt dan kini berada di posisi kedua pencetak gol terbanyak di Bundesliga pada musim 2020/21.
Beredar kabar bahwa Manchester United tertarik untuk memboyong sang striker. Mereka ingin mencoba mendatangkan Silva ke Old Trafford pada musim panas nanti.
Bild mengklaim bahwa MU sangat berpeluang mendapatkan Silva. Karena Eintracht Frankfurt sudah bersedia melepaskan sang striker.
Simak situasi transfer Silva selengkapnya di bawah ini.
Terpaksa Dilepas
Menurut laporan tersebut, Eintracht Frankfurt sebenarnya terpaksa melepas Silva di musim panas nanti.
Ini dikarenakan Frankfurt gagal lolos ke UCL musim depan. Setelah mereka meraih sejumlah hasil buruk di beberapa pekan terakhir.
Alhasil beban keuangan mereka cukup besar, sehingga mereka terpaksa melepaskan beberapa pemain di musim panas nanti.
Pasang Harga
Laporan itu juga mengklaim bahwa Frankfurt sudah menetapkan harga jual Silva di musim panas nanti.
Mahar transfer sang striker cukup terjangkau. Ia bisa ditebus di angka 35 juta Euro di musim panas nanti.
Frankfurt berharap dengan harga ini, Silva bisa cepat laku di musim panas nanti.
Bukan Prioritas
Menurut gosip yang beredar, Silva saat ini bukan prioritas transfer Manchester United.
Setan Merah lebih ngebet mendatangkan Harry Kane dari Tottenham di musim panas nanti.
(Bild)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31
BERITA LAINNYA
-
bundesliga 17 Januari 2026 19:43 -
bundesliga 17 Januari 2026 00:30 -
bundesliga 15 Januari 2026 05:23 -
bundesliga 15 Januari 2026 04:50 -
bundesliga 14 Januari 2026 05:30 -
bundesliga 14 Januari 2026 02:30
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
