
Bola.net - Klub Bundesliga, Bayern Munchen dilaporkan sudah memetakan siapa pengganti Robert Lewandowski di musim depan. Die Roten dikabarkan akan memboyong Luka Jovic dari Real Madrid.
Lewandowski bisa dikatakan pemain kunci Bayern. Karena hampir satu dekade terakhir, ia konsisten menjadi mesin gol yang bisa diandalkan Bayern Munchen.
Namun kebersamaan Bayern dan Lewandowski berpotensi berakhir di musim panas nanti. Sang striker dikabarkan ingin cabut ke Spanyol untuk bergabung dengan Barcelona.
Sport melaporkan bahwa Bayern mulai mencari opsi pengganti Lewandowski di musim panas nanti. Salah satu striker yang sedang diincar oleh Bayern adalah Luka Jovic.
Simak situasi transfer Jovic di bawah ini.
Bisa Bangkit
Menurut laporan tersebut, Bayern Munchen sangat tertarik untuk merekrut Jovic menjadi pengganti Lewandowski.
Sang striker memang tergolong flop di Spanyol. Ia minim memberikan dampak bagi Real Madrid sehingga ia lebih sering duduk di bangku cadangan.
Namun Bayern percaya ia tidak akan flop di Bundesliga, karena ia sudah pernah membuktikan ketajamannya di Eintracht Frankfurt. Sehingga Bayern yakin ia bisa tampil tajam lagi.
Bisa Didapatkan
Menurut laporan yang sama, kans Bayern untuk mendapatkan sang striker tergolong cukup besar.
Real Madrid siap menjual sang striker. Karena musim depan mereka memiliki bomber baru dalam diri Kylian Mbappe.
Itulah mengapa mereka butuh mengosongkan satu ruang di tim mereka, dan Jovic dengan senang hati akan dilepas.
Mahar Transfer
Real Madrid juga dikabarkan tidak akan membanderol Jovic terlalu mahal di musim panas nanti.
Sang striker dilaporkan bakal dijual di angka 20 juta Euro saja.
Klasemen Bundesliga
(Sport)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:59
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:23
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
BERITA LAINNYA
-
bundesliga 19 Oktober 2025 01:32
-
bundesliga 18 Oktober 2025 07:20
-
bundesliga 18 Oktober 2025 06:00
-
bundesliga 17 Oktober 2025 17:44
-
bundesliga 17 Oktober 2025 10:35
-
bundesliga 17 Oktober 2025 10:18
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...