
Bola.net - Pelatih PSG, Carlo Ancelotti mengaku kecewa dengan keputusan wasit yang memberikan penalti kepada Barcelona FC. Ia juga meyakini bahwa Alexis Sanchez melakukan diving.
Pertemuan pertama Paris Saint-Germain menghadapi Lionel Messi dkk berakhir imbang. Salah satu partai akbar di perempat final Liga Champions ini juga banyak menyajikan drama. Selain diving Sanchez, La Pulga dan Javier Mascherano mengalami cedera.
Don Carlo -sebutan Ancelotti- masih tak bisa menerima keputusan Wolfgang Stark; pengadil lapangan PSG-Barca, yang menjatuhi hukuman penalti kepada timnya, meski Sanchez melakukan diving di kotak terlarang.
"Alexis sengaja mendekati Salvatore Sirigu, dan saya yakin itu bukan penalti. Itu adalah hadiah dari wasit untuk Barcelona," ujar kesal Ancelotti seperti dilansir Canal+.
"Sebelumnya Sanchez juga melakukan diving, kala kami bertemu di laga persahabatan awal musim silam. Kami kenal karakternya, ia memang suka melakukan diving. Jadi ini bukan hal baru," pungkasnya.[initial]
Wowzer - 12 Istri Pesepakbola Dunia Tercantik nan Seksi (uefa/rdt)
Pertemuan pertama Paris Saint-Germain menghadapi Lionel Messi dkk berakhir imbang. Salah satu partai akbar di perempat final Liga Champions ini juga banyak menyajikan drama. Selain diving Sanchez, La Pulga dan Javier Mascherano mengalami cedera.
Don Carlo -sebutan Ancelotti- masih tak bisa menerima keputusan Wolfgang Stark; pengadil lapangan PSG-Barca, yang menjatuhi hukuman penalti kepada timnya, meski Sanchez melakukan diving di kotak terlarang.
"Alexis sengaja mendekati Salvatore Sirigu, dan saya yakin itu bukan penalti. Itu adalah hadiah dari wasit untuk Barcelona," ujar kesal Ancelotti seperti dilansir Canal+.
"Sebelumnya Sanchez juga melakukan diving, kala kami bertemu di laga persahabatan awal musim silam. Kami kenal karakternya, ia memang suka melakukan diving. Jadi ini bukan hal baru," pungkasnya.[initial]
Wowzer - 12 Istri Pesepakbola Dunia Tercantik nan Seksi (uefa/rdt)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:46
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 22:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...