
Bola.net - Bek kiri Olympiakos, Jose Holebas, mencoba menjaga ekspektasi publik dengan menyatakan segalanya masih bisa terjadi dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions kontra Manchester United di Old Trafford. Pemain berusia 29 tahun ini menyatakan bahwa keunggulan agregat dua gol atas United bisa jadi tidak berarti apa-apa.
Kedua tim akan bentrok di Manchester nanti malam (19/03). Olympiakos sendiri berangkat dengan modal berharga berkat kemenangan 2-0 yang mereka raih saat berlaga di Piraeus.
"Kami memang sejauh ini unggul 2-0 atas MU, namun skor tersebut bisa tidak berarti apapun. Segalanya bisa terjadi dalam sepakbola, apalagi kami akan bermain di Old Trafford," ungkap Holebas seperti dilansir situs resmi klub.
"Atmosfer stadion itu sangat luar biasa, laga ini akan berjalan cukup sulit. Kami harus berhati-hati dan bermain sebagai tim yang solid." (oly/mri)
Kedua tim akan bentrok di Manchester nanti malam (19/03). Olympiakos sendiri berangkat dengan modal berharga berkat kemenangan 2-0 yang mereka raih saat berlaga di Piraeus.
"Kami memang sejauh ini unggul 2-0 atas MU, namun skor tersebut bisa tidak berarti apapun. Segalanya bisa terjadi dalam sepakbola, apalagi kami akan bermain di Old Trafford," ungkap Holebas seperti dilansir situs resmi klub.
"Atmosfer stadion itu sangat luar biasa, laga ini akan berjalan cukup sulit. Kami harus berhati-hati dan bermain sebagai tim yang solid." (oly/mri)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...