
Bola.net - - Hasil imbang 1-1 pada laga leg pertama tidak memberi banyak keuntungan bagi Chelsea jelang laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions melawan Barcelona. Karena itu, Chelsea pun berupaya untuk mencari solusi terbaik.
Laga leg kedua akan digelar di Camp Nou, markas Barcelona, pada Kamis (15/3) dini hari WIB. Tentu saja akan menjadi laga sulit bagi Chelsea. Tapi, The Blues akan berupaya untuk mendapatkan hasil terbaik untuk bisa lolos ke perempat final.
“Kami akan memainkan laga penting, ini tidak akan mudah, tapi kami harus mencoba menemukan solusi terbaik untuk menghadapi laga ini,” kata Manajer Chelsea, Antonio Conte, seperti dikutip dari situs resmi klub.
Bagian dari solusi tersebut, menurut Conte, adalah menentukan siapa pemain yang akan masuk dalam line-up. Manajer asal Italia tersebut mengakui bahwa memilih sebelas pemain bukan perkara mudah. Karena itu, dia akan melibatkan pemain.
“Saya harus memilih starting XI di setiap pertandingan, karena pemain adalah pemain dan manajer adalah manajer.”
“Tapi untuk pertandingan seperti ini, lebih penting untuk melibatkan para pemain secara total kemudian mendengarkan mereka, karena laga ini sepertinya akan ketat, dan kami harus berusaha mempersiapkan rencana terbaik untuk menghadapi Barca,” tutup Conte.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)

