
Bola.net - Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas memberikan pujian kepada rekan setimnya. Menurutnya, para pemain The Blues tampil begitu baik sejauh ini dan juga mereka adalah pemain hebat nan berbakat.
"Saya bermain di samping pemain-pemain hebat dan mereka bermain baik serta membantu saya. Kami tim muda, tim berbakat dan suasana di tempat latihan begitu hebat," ujarnya.
Selain itu, pemain Spanyol tersebut juga menyebut bahwa kepastian lolos ke babak 16 besar Liga Champions membuat mereka bisa berkonsentrasi di Premier League.
"Kami tahu bahwa selama dua bulan ke depan akan menjadi sangat sulit dengan banyaknya pertandingan. Tapi hal bagus setelah lolos Liga Champions adalah kami bisa berkonsentrasi di delapan laga Premier League sebelum Januari," tandasnya.
Fabregas sendiri sejauh ini telah mencetak satu gol dan 10 assist dari 12 pertandingan Premier League bersama Chelsea.[initial]
(tsr/dzi)
"Saya bermain di samping pemain-pemain hebat dan mereka bermain baik serta membantu saya. Kami tim muda, tim berbakat dan suasana di tempat latihan begitu hebat," ujarnya.
Selain itu, pemain Spanyol tersebut juga menyebut bahwa kepastian lolos ke babak 16 besar Liga Champions membuat mereka bisa berkonsentrasi di Premier League.
"Kami tahu bahwa selama dua bulan ke depan akan menjadi sangat sulit dengan banyaknya pertandingan. Tapi hal bagus setelah lolos Liga Champions adalah kami bisa berkonsentrasi di delapan laga Premier League sebelum Januari," tandasnya.
Fabregas sendiri sejauh ini telah mencetak satu gol dan 10 assist dari 12 pertandingan Premier League bersama Chelsea.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 18:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 17:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...