
Bola.net - Cristiano Ronaldo membantu Real Madrid menjadi kampiun Eropa musim lalu, namun siapa sangka jika ia 'memaksakan diri' di partai final meski ia tahu karirnya bisa terancam punah.
Musim lalu, winger flamboyan Portugal itu memainkan nyaris 60 laga baik untuk klub maupun negaranya. Dan ia mengaku level kebugarannya sudah menyentuh titik nadir di akhir musim dan ia jelas butuh rehat.
Namun dengan final Liga Champions menanti kontra Atletico Madrid, ditambah obsesi La Decima atau gelar Eropa kesepuluh sudah di depan mata, Ronaldo mengaku tak punya pilihan lain selain mengambil resiko dengan fisiknya.
"Ya, saya membahayakan karir saya dengan tampil pada final Liga Champions di Lisbon. Anda tak memenangkan apapun dalam hidup jika Anda tak mengambil resiko," tuturnya pada wawancara eksklusif dengan majalah World Soccer.
Ronaldo mencetak gol penalti saat Madrid sudah unggul 3-1 dan praktis tak mungkin kalah, namun selebrasinya dianggap berlebihan dan terlalu egois. Soal itu, Ronaldo mengisyaratkan alasannya. "Kami terlibat beberapa turnamen besar dan semua begitu rumit. Pada akhirnya semua berakhir baik. Saya memecahkan rekor gol di Liga Champions," ujarnya. [initial]
(wsc/row)
Musim lalu, winger flamboyan Portugal itu memainkan nyaris 60 laga baik untuk klub maupun negaranya. Dan ia mengaku level kebugarannya sudah menyentuh titik nadir di akhir musim dan ia jelas butuh rehat.
Namun dengan final Liga Champions menanti kontra Atletico Madrid, ditambah obsesi La Decima atau gelar Eropa kesepuluh sudah di depan mata, Ronaldo mengaku tak punya pilihan lain selain mengambil resiko dengan fisiknya.
"Ya, saya membahayakan karir saya dengan tampil pada final Liga Champions di Lisbon. Anda tak memenangkan apapun dalam hidup jika Anda tak mengambil resiko," tuturnya pada wawancara eksklusif dengan majalah World Soccer.
Ronaldo mencetak gol penalti saat Madrid sudah unggul 3-1 dan praktis tak mungkin kalah, namun selebrasinya dianggap berlebihan dan terlalu egois. Soal itu, Ronaldo mengisyaratkan alasannya. "Kami terlibat beberapa turnamen besar dan semua begitu rumit. Pada akhirnya semua berakhir baik. Saya memecahkan rekor gol di Liga Champions," ujarnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)

