
AS Roma cukup beruntung karena pada pertandingan lain, Bayer Leverkusen dan Barcelona juga bermain imbang. Dengan hasil itu, Roma bisa lolos ke babak 16 besar Liga Champions meski memiliki poin yang sama dengan Leverkusen.
Namun Florenzi mengeluhkan jumlah Romanisti yang datang ke Stadio Olimpico. Ultras Romanisti memang sedang melakukan boikot pertandingan karena tak setuju dengan erbagai aturan baru. Dalam laga tadi, Roma pun dicibir sekitar 29 ribu pendukungnya sendiri karena gagal menang.
"Kami semua harus berpikir positif, kami sudah bisa mencapai target lolos ke babak 16 besar. Fans sudah membeli tiket dan boleh melakukan apa pyn yang mereka inginkan. Tapi saya lebih suka dicibir 70 ribu fans ketimbang 29 ribu," terang Florenzi kepada Mediaset Premium.
Roma lolos sebagai runner up Grup F dengan koleksi enam poin. Roma sebenarnya mengoleksi enam poin, sama seperti Leverkusen namun mereka unggul dalam hal head to head. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...