
Bola.net - - Kapten Chelsea, Gary Cahill, dengan cepat memuji penjaga gawang Atletico Madrid, Jan Oblak, usai kedua klub bermain imbang dalam duel pamungkas fase grup Liga Champions semalam.
Tuan rumah sempat dibuat ketar-ketir ketika Saul Niguez membuat Atleti unggul dulu. Beruntung mereka kemudian bisa mengamankan satu angka setelah Stefan Savic membuat gol bunuh diri dan akhirnya memastikan langkah ke babak 16 besar sebagai runner-up grup.
Cahill secara khusus memberikan pujian pada Oblak, yang membuat beberapa penyelamatan istimewa di laga yang berlangsung di Stamford Bridge semalam.
Bek asal Inggris itu mengaku tidak tahu pasti bagaimana Oblak bisa memiliki refleks yang luar biasa untuk menjaga gawangnya tetap tidak kebobolan.
Gary Cahill
"Penjaga gawang mereka fantastis hari ini, terutama ketika dia menghadang bola tepat di depan wajahnya, saya tidak yakin bagaimana dia melakukannya," tutur Cahill menurut FFT.
"Dia bermain begitu luar biasa, dan hal tersebut membantu mereka mendapatkan poin."
Di babak 16 besar nanti, Chelsea kemungkinan akan diundi bertemu dengan PSG, Barcelona, atau Besiktas.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Januari 2026 11:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:07 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)

