
Bola.net - Wakil Presiden AC Milan, Adriano Galliani mengaku ia amat suka dengan cara tim bermain saat menghadapi Barcelona di San Siro dini hari tadi. Ia bahkan menyebut Milan harus bemain seperti itu jika ingin terus meraih hasil positif di musim ini.
"Saya suka Milan yang seperti ini, di mana pola 4-3-3 berarti semua orang bekerja keras untuk tim. Mungkin menghadapi Barcelona semua orang menjadi lebih berkonsentrasi daripada laga lain," jelas Galliani pada Football Italia.
"Kami tahu bahwa seharusnya tidak seperti ini, namun para pemain bisa meningkatkan level permainan mereka tergantung pada situasi yang mereka hadapi," pungkasnya.
AC Milan berhasil mempertahankan rekor tak terkalahkan mereka di Liga Champions usai menahan imbang Barcelona 1-1 dini hari tadi. Sebelumnya, Il Rossoneri bisa menaklukkan Glasgow Celtic dan mencuri satu poin saat bertandang ke Amserdam. [initial]
(foti/rer)
"Saya suka Milan yang seperti ini, di mana pola 4-3-3 berarti semua orang bekerja keras untuk tim. Mungkin menghadapi Barcelona semua orang menjadi lebih berkonsentrasi daripada laga lain," jelas Galliani pada Football Italia.
"Kami tahu bahwa seharusnya tidak seperti ini, namun para pemain bisa meningkatkan level permainan mereka tergantung pada situasi yang mereka hadapi," pungkasnya.
AC Milan berhasil mempertahankan rekor tak terkalahkan mereka di Liga Champions usai menahan imbang Barcelona 1-1 dini hari tadi. Sebelumnya, Il Rossoneri bisa menaklukkan Glasgow Celtic dan mencuri satu poin saat bertandang ke Amserdam. [initial]
Baca Juga
- 'MU Masih Terhitung Klub Kuat'
- Conte: Hadapi Madrid, Efektivitas Harga Mati
- Wenger: Harusnya Lewandowski Dikartu Merah
- Juventus Sudah Pelajari Madrid Luar Dalam
- Conte Silau Akan Bujet Transfer Madrid
- Martino Anggap Barcelona Layak Menang Atas Milan
- Conte Harap Kalahkan Madrid Dengan Kerja Keras
- Martino Tak Gugup Hadapi El Clasico, Tetap Andalkan Messi
(foti/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

