
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Pep Guardiola mengucapkan selamat kepada Liverpool setelah berhasil megalahkan timnya (1-2) pada leg kedua perempat final Liga Champions, Rabu (11/4). Liverpool melaju ke semifinal dengan agregat 5-1 setelah unggul 3-0 di leg pertama lalu.
Dikutip dari UEFA, Guardiola menjelaskan bahwa timnya sudah melakukan yang terbaik di pertandingan tersebut. Namun dia juga mengakui bahwa Liverpool saat ini adalah tim yang bagus dengan pelatih yang hebat. Bahkan Guardiola mengklaim bahwa Liverpool layak menembus final Liga Champions.
"Selamat untuk Liverpool. Mereka memiliki tim yang hebat dan pelatih yang hebat. Saya kira mereka layak berada di final," tegas Guardiola.
"Saya ucapkan selamat juga untuk pemain saya yang sudah menunjukkan perjuangan luar biasa. Mereka sudah melakukan yang terbaik untuk sampai sejauh ini."
Mimpi Man City untuk menembus semifinial untuk kedua kalinya dalam sejarah memang harus kandas di tangan Liverpool. Namun Guardiola menegaskan bahwa sekarang bukan saatnya untuk tenggelam dalam kekecewaan, sebab Man City masih harus berjuang di Premier League untuk segera mengunci gelar juara mereka.
"Tetapi sekarang kami harus fokus ke Premier League," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Januari 2026 09:41Arne Slot Redam Spekulasi Pergerakan Transfer Liverpool, Ada Apa?
-
Liga Inggris 24 Januari 2026 04:15Diterpa Masalah Cedera, Liverpool Justru Tenang di Bursa Transfer Januari 2026?
LATEST UPDATE
-
Voli 24 Januari 2026 10:34 -
Liga Inggris 24 Januari 2026 10:30 -
Liga Inggris 24 Januari 2026 10:20 -
Voli 24 Januari 2026 10:16 -
Voli 24 Januari 2026 10:16 -
Voli 24 Januari 2026 10:16
MOST VIEWED
- Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
- Daftar Lengkap Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions 2025/2026
- Tragedi 90 Menit PSG: Tiga Gol Dianulir, Kiper Blunder, Juara Bertahan UCL Tumbang!
- Rekap Hasil Liga Champions Tadi Malam: Arsenal Sempurna, Real Madrid Mengamuk, Kejutan Bodo/Glimt Tumbangkan Man City
HIGHLIGHT
- Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsena...
- Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecat...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/3010346/original/016070500_1577860835-20200101-Banjir-Kawasan-Grogol-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482474/original/053207400_1769223092-Screenshot_2026-01-24_at_09.51.09.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482472/original/062209600_1769222468-reza_arap.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1542783/original/040544100_1490080493-20170320-keraton_surakarta-kisruh-solo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4909640/original/069468100_1722838917-lulalahfah_1722515281_3425028883076168366_199618161.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4750795/original/017104800_1708660528-lulalahfah_1708488000_3307090680726527786_199618161.jpg)

