
Bola.net - Andres Iniesta menyebut bahwa kemenangan 2-0 yang diraih oleh Barcelona atas Manchester City di Liga Champions (19/02) merupakan 'hasil yang luar biasa.'
Raksasa Catalan tak kuasa mencari cara untuk menembus tembok pertahanan armada Etihad di babak pertama. Namun memasuki paruh kedua laga, semuanya berubah. Martin Demichelis diusir wasit usai melanggar Lionel Messi di kotak terlarang. Penalti yang diberikan sukses dikonversi oleh La Pulga menjadi gol.
Derita Cilty makin terasa usai Dani Alves menggenapkan keunggulan tim tamu jelang pertandingan usai.
"Ini adalah hasil yang luar biasa untuk kami. Mereka benar-benar merapatkan barisan pertahanan, meski ada satu orang yang keluar, namun kami tahu jika kami terus menguasai bola, maka kami akan mencetak gol," tutur Iniesta pada reporter.
"City memiliki pemain yang tampil di level tinggi, laga ini memang membutuhkan penampilan seperti itu. Penguasaan bola yang dominan dan kemampuan mengubah peluang yang anda dapat. Ini hasil yang bagus, namun kami tak boleh terlaluu percaya diri," pungkasnya.
Leg kedua antara City dan Barca bakal digelar di Camp Nou pada 13 Maret mendatang. [initial]
(gl/rer)
Raksasa Catalan tak kuasa mencari cara untuk menembus tembok pertahanan armada Etihad di babak pertama. Namun memasuki paruh kedua laga, semuanya berubah. Martin Demichelis diusir wasit usai melanggar Lionel Messi di kotak terlarang. Penalti yang diberikan sukses dikonversi oleh La Pulga menjadi gol.
Derita Cilty makin terasa usai Dani Alves menggenapkan keunggulan tim tamu jelang pertandingan usai.
"Ini adalah hasil yang luar biasa untuk kami. Mereka benar-benar merapatkan barisan pertahanan, meski ada satu orang yang keluar, namun kami tahu jika kami terus menguasai bola, maka kami akan mencetak gol," tutur Iniesta pada reporter.
"City memiliki pemain yang tampil di level tinggi, laga ini memang membutuhkan penampilan seperti itu. Penguasaan bola yang dominan dan kemampuan mengubah peluang yang anda dapat. Ini hasil yang bagus, namun kami tak boleh terlaluu percaya diri," pungkasnya.
Leg kedua antara City dan Barca bakal digelar di Camp Nou pada 13 Maret mendatang. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:07Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
-
Bolatainment 20 Januari 2026 15:07 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:49Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:07 -
Bolatainment 20 Januari 2026 15:07 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:49 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 14:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)

