
Bola.net - Kapten Manchester United, Wayne Rooney mengungkapkan perasaannya setelah tampil kembali di Liga Champions musim ini.
Manchester United harus tampil di babak playoff Liga Champions setelah hanya finish di posisi keempat musim lalu.
Namun mereka punya peluang besar untuk melaju ke putaran final Liga Champions setelah di leg pertama unggul 3-1 atas lawannya, Club Brugge.
Tampil kembali di Liga Champions, Rooney mengaku sangat bahagia dan merasa luar biasa. Menurutnya, salah satu ukuran klub adalah Liga Champions.
"Kembali ke Liga Champions dengan melawan Club Brugge adalah perasaan yang hebat. Saat anda berjalan keluar lapangan dan berbaris dengan musik Liga Champions dikumandangkan, itu benar-benar membuat anda menggigil," ujarnya.
"Tahun lalu kami kecewa dan yang paling penting bagi kami adalah untuk memastikan kami lolos putaran final Liga Champions dan mendapatkan malam-malam indah kembali ke sini," tandasnya.[initial]
(mir/dzi)
Manchester United harus tampil di babak playoff Liga Champions setelah hanya finish di posisi keempat musim lalu.
Namun mereka punya peluang besar untuk melaju ke putaran final Liga Champions setelah di leg pertama unggul 3-1 atas lawannya, Club Brugge.
Tampil kembali di Liga Champions, Rooney mengaku sangat bahagia dan merasa luar biasa. Menurutnya, salah satu ukuran klub adalah Liga Champions.
"Kembali ke Liga Champions dengan melawan Club Brugge adalah perasaan yang hebat. Saat anda berjalan keluar lapangan dan berbaris dengan musik Liga Champions dikumandangkan, itu benar-benar membuat anda menggigil," ujarnya.
"Tahun lalu kami kecewa dan yang paling penting bagi kami adalah untuk memastikan kami lolos putaran final Liga Champions dan mendapatkan malam-malam indah kembali ke sini," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...












:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)

