
Bola.net - - Sebuah catatan manis berhasil diraih oleh Cristiano Ronaldo. Ia berhasil menyamai rekor Legenda AC Milan, Paolo Maldini sebagai pemain kedua yang paling banyak menjuarai trofi Liga Champions sepanjang sejarah.
Seperti yang diketahui, dini hari tadi Real Madrid kembali mencatatkan sejarah. Mereka berhasil menjadi juara Liga Champions musim ini dengan mengalahkan Liverpool dengan skor 3-1.
Cristiano Ronaldo sendiri bisa dikatakan menjadi salah satu elemen penting dalam kesuksesan Madrid di Eropa musim ini. Ia mencetak 15 gol di ajang Liga Champions sehingga memuluskan langkah tim Ibukota Spanyol itu ke final Kiev.
Dengan medali juara di Kiev ini, Ronaldo sudah lima kali memenangkan Liga Champions. Empat trofi ia dapatkan di Real Madrid, dan 1 medali juara ia dapatkan saat masih menjadi pemain Manchester United.
Lima medali juara Ronaldo itu menyamai catatan rekor legenda AC Milan, Paolo Maldini.
UEFA Champions League/European Cup 👑
Cristiano Ronaldo 🏆🏆🏆🏆🏆
Paolo Maldini 🏆🏆🏆🏆🏆#UCLfinal pic.twitter.com/tFgUpFO7oT
— #UCLfinal (@ChampionsLeague) May 26, 2018
Sebagai catatan, Maldini memenangkan 5 medali Liga Champions bersama Milan, yaitu pada tahun 1989, 1990, 1994, 2003 dan 2007.
Ronaldo kini menjadi pemain kedua dengan medali juara Liga Champions / European Cup terbanyak sepanjang sejarah. Rekor saat ini masih dipegang oleh legenda Madrid, Francisco Gento yang memenangkan turnamen ini sebanyak enam kali bersama madrid yaitu pada tahun 1956, 1957, 1958,1959, 1960 dan 1966.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

