
Bola.net - Kapten Bayern Munchen, Philipp Lahm, mengaku terkejut melihat Arsenal dikalahkan oleh Dinamo Zagreb dua pekan lalu.
Bertarung di matchday 1 grup D Liga Champions di Zagreb, Arsenal sejatinya lebih diunggulkan untuk menang. Namun nyatanya mereka justru pulang dengan tangan hampa. Mereka ditekuk sang tuan rumah dengan skor 2-1.
Kekalahan itu pun membuat Lahm merasa terkejut. Awalnya ia bahkan sempat mengira pertandingan itu dimenangkan oleh pasukan Arsene Wenger tersebut.
"Kekalahan Arsenal di Zagreb sungguh mengejutkan saya. Awalnya saya mengira saya membuat kesalahan. Dinamo sangat bagus ketika bermain di kandangnya. Mereka memiliki fans yang bagus. Mereka sulit untuk dikalahkan," ujar Lahm pada Jutarnji.
Bayern sendiri bakal menjadi lawan Dinamo selanjutnya. Lahm pun memprediksi pertandingan ini bakal menjadi pertandingan yang sulit bagi timnya.
"Dinamo akan bermain ekstra defensif. Tembok pertahanan mereka akan jadi lebih kuat dibanding ketika Anda memainkan pertandingan biasa. Dinamo akan mencoba untuk melakukan serangan balik," cetusnya. [initial]
(jut/dim)
Bertarung di matchday 1 grup D Liga Champions di Zagreb, Arsenal sejatinya lebih diunggulkan untuk menang. Namun nyatanya mereka justru pulang dengan tangan hampa. Mereka ditekuk sang tuan rumah dengan skor 2-1.
Kekalahan itu pun membuat Lahm merasa terkejut. Awalnya ia bahkan sempat mengira pertandingan itu dimenangkan oleh pasukan Arsene Wenger tersebut.
"Kekalahan Arsenal di Zagreb sungguh mengejutkan saya. Awalnya saya mengira saya membuat kesalahan. Dinamo sangat bagus ketika bermain di kandangnya. Mereka memiliki fans yang bagus. Mereka sulit untuk dikalahkan," ujar Lahm pada Jutarnji.
Bayern sendiri bakal menjadi lawan Dinamo selanjutnya. Lahm pun memprediksi pertandingan ini bakal menjadi pertandingan yang sulit bagi timnya.
"Dinamo akan bermain ekstra defensif. Tembok pertahanan mereka akan jadi lebih kuat dibanding ketika Anda memainkan pertandingan biasa. Dinamo akan mencoba untuk melakukan serangan balik," cetusnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...












:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

