
Bola.net - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer membeberkan persiapan timnya jelang menghadapi Atalanta. Ia menyebut bahwa ia bisa menurunkan skuat terbaik Setan Merah di lagai ni.
Manchester United ditunggu laga krusial di tengah pekan ini. Mereka akan menyambangi markas Atalanta untuk pertandingan keempat grup F Liga Champions.
Kemenangan di laga ini adalah hal yang krusial bagi United. Karena kemenangan ini bisa menghantarkan mereka ke fase gugur UCL.
Solskjaer menyebut timnya siap tempur di laga ini. "Kondisi kami baik-baik saja di sesi latihan," ujar Solskjaer kepada MUTV.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Bukan Masalah Serius
Menurut Solskjaer, timnya sudah berlatih dengan hampir semua pemain mereka di laga ini.
Namun Solskjaer mengakui bahwa ada beberapa benturan di sesi latihan, namun ia yakin tidak ada timnya yang mengalami cedera serius.
"Semua pemain kami berlatih pagi ini. Memang ada beberapa benturan dan memar di sesi latihan, namun saya rasa tidak ada cedera yang serius,"
Kembalinya Pogba
Solskjaer juga mengaku antusias dengan kembalinya Paul Pogba jelang melawan Atalanta ini.
Ia menyebut Paul Pogba bisa membuat MU lebih berbahaya saat menghadapi La Dea.
"Kami ingin semua pemain kami siap untuk bermain. Saya rasa dengan kembalinya Paul, kami memiliki beberapa opsi untuk membuat mereka [Atalanta] kerepotan," ujarnya.
Tambahan Tenaga
Selain Pogba, ada satu pemain lagi yang sudah bisa memperkuat MU di laga ini.
Ia adalah Aaron Wan-Bissaka yang suspensinya sudah selesai.
Klasemen Grup F
(MUTV)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
MOST VIEWED
- Kenan Yildiz, Real Madrid, dan Stadion Bernabeu: Mimpi Masa Kecil yang Jadi Kenyataan!
- Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
- Prediksi Arsenal vs Atletico Madrid 22 Oktober 2025
- Hasil Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Bantai Tim Tamu, Gyokeres Sumbang Dua Gol
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...