
Bola.net - Liverpool akan mendapat saingan berat dari Real Madrid untuk mendapatkan wonderkid Racing Club Luciano Vietto. Hal tersebut diungkapkan agen sang pemain Jorge Cyterszpiler.
"Kami tahu banyak klub top yang mengikuti perkembangan Vietto. Ada kompetisi yang ketat untuk mendapatkannya. Kami tahu Liverpool mengincarnya dan begitu juga Real Madrid. Saya pikir dua klub dari Jerman juga," ungkap Cyterszpiler seperti dilansir Offthepost.info.
"Saya pikir dia bisa saja pindah di akhir musim kompetisi Eropa."
Vietto yang saat ini masih berusia 20 tahun merupakan penyerang asal Argentina yang dilabeli sebagai 'new Sergio Aguero'. Ia saat ini masih tergabung dalam skuat Argentina U-20 dan sudah mencetak dua gol dari empat laga bagi negaranya.
Meski masih berusia muda Vietto sudah berhasil menembus skuat utama Racing musim ini. Sampai sejauh ini saja ia sudah tampil sebanyak 19 kali dan mencetak dua gol bagi klubnya di semua ajang kompetisi.[initial]
(otp/ada)
"Kami tahu banyak klub top yang mengikuti perkembangan Vietto. Ada kompetisi yang ketat untuk mendapatkannya. Kami tahu Liverpool mengincarnya dan begitu juga Real Madrid. Saya pikir dua klub dari Jerman juga," ungkap Cyterszpiler seperti dilansir Offthepost.info.
"Saya pikir dia bisa saja pindah di akhir musim kompetisi Eropa."
Vietto yang saat ini masih berusia 20 tahun merupakan penyerang asal Argentina yang dilabeli sebagai 'new Sergio Aguero'. Ia saat ini masih tergabung dalam skuat Argentina U-20 dan sudah mencetak dua gol dari empat laga bagi negaranya.
Meski masih berusia muda Vietto sudah berhasil menembus skuat utama Racing musim ini. Sampai sejauh ini saja ia sudah tampil sebanyak 19 kali dan mencetak dua gol bagi klubnya di semua ajang kompetisi.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
MOST VIEWED
- Kenan Yildiz, Real Madrid, dan Stadion Bernabeu: Mimpi Masa Kecil yang Jadi Kenyataan!
- Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
- Prediksi Arsenal vs Atletico Madrid 22 Oktober 2025
- Hasil Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Bantai Tim Tamu, Gyokeres Sumbang Dua Gol
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...