
Bola.net - - Sebagai senjata utama Liverpool musim ini, Mohamed Salah berulang kali mengantarkan The Reds menuju kemenangan. Tapi kehilangan Mo Salah di laga final Liga Champions kontra Real Madrid (1-3) akhir pekan lalu membuat Liverpool melepaskan trofi yang sudah diidam-idamkan.
Hal ini membuktikan bahwa Mo Salah adalah pemain yang begitu penting untuk Liverpool. Tapi di sisi lain, Liverpool harus mencari solusi untuk menghilangkan ketergantungan pada Mo Salah.
Musim ini merupakan kesempatan pertama bagi Mo Salah untuk merumput bersama Liverpool, dia pun langsung tancap gas dan melebihi seluruh ekspektasi.
Gelar pencetak gol terbanyak di Premier League sudah disabetnya. Dia pun didaulat sebagai pemain terbaik Premier League musim ini.
"Menyedihkan dia harus meninggalkan pertandingan lebih cepat. Dia adalah pemain hebat dan dia memulai pertandingan dengan baik bersama seluruh tim Liverpool," ujar mantan penyerang Madrid, Fernando Morientes kepada marca.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

Walaupun demikian, Morientes tetap menilai bahwa bagaimanapun Madrid sudah membuktikan kekuatan mereka di Eropa. Khususnya karena pencapaian ini sudah membuat sejarah.
"Bagaimanapun, Real Madrid menunjukkan kekuatan mereka dan menjadi juara tiga musim beruntun, sejarah baru," tutup Morientes.
Tambahan gelar tersebut berarti Madrid berhasil merebut empat gelar Liga Champions dalam lima musim terakhir dengan hanya Barcelona yang menyelingi rentetan juara mereka. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...












:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

