
Bola.net - Marcus Thuram terpilih menjadi pemain terbaik dari kemenangan 2-0 Inter Milan atas Ajax Amsterdam dalam partai pembuka League Phase Liga Champions 2025/2026 di Johan Cruijff Arena, Kamis (18/9/2025) dini hari WIB.
Marcus Thuram tampil sebagai pahlawan Nerazzurri lewat dua gol yang ia ciptakan, masing-masing pada penghujung babak pertama dan awal babak kedua.
Kemenangan ini membuat Inter langsung merangsek ke papan atas klasemen, setelah musim lalu hanya mampu finis sebagai runner-up.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Doppietta Marcus Thuram
Thuram tampil gemilang hingga dinobatkan sebagai Player of the Match. Dua gol yang ia ciptakan bukan hanya menentukan kemenangan, tapi juga menegaskan perannya sebagai target man berbahaya yang terus merepotkan lini belakang lawan.
UEFA Technical Observer Group menilai Thuram bukan sekadar pencetak gol, melainkan motor serangan yang selalu siap menerima bola. Keberadaannya menjadi pusat permainan Inter sepanjang laga.
Usai pertandingan, Thuram juga menyinggung absennya Lautaro Martínez. Ia menyebut kapten tim itu sangat penting, namun memberi pujian khusus untuk Francesco Pio Esposito.
Menurut Thuram, Esposito yang melakoni debut Liga Champions tampil tanpa canggung. "Dia bermain luar biasa, seperti sudah terbiasa di level ini. Saya mengucapkan selamat kepadanya," ungkap sang penyerang.
Susunan Pemain
Ajax: Vítezslav Jaros; Anton Gaaei, Ko Itakura, Youri Baas, Owen Wijndal; Youri Regeer, Kenneth Taylor, Davy Klaassen; Oliver Edvardsen, Wout Weghorst, Mika Godts.
Pelatih: John Heitinga.
Inter: Yann Sommer; Stefan de Vrij, Nathan Ake, Alessandro Bastoni; Denzel Dumfries, Nicolo Barella, Henrikh Mkhitaryan, Hakan Calhanoglu, Federico Dimarco; Marcus Thuram, Francesco Pio Esposito.
Pelatih: Cristian Chivu.
Klasemen League Phase Liga Champions
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 3 November 2025 14:57 -
Liga Spanyol 3 November 2025 14:48 -
Asia 3 November 2025 14:41Cristiano Ronaldo Catat Rekor Baru di Al Nassr Setelah Cetak Brace Lawan Al Feiha
-
Liga Spanyol 3 November 2025 14:30Lamine Yamal Dekati Rekor Gol Kylian Mbappe Setelah Bersinar Lawan Elche
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 3 November 2025 14:57 -
Otomotif 3 November 2025 14:56 -
News 3 November 2025 14:51 -
Liga Spanyol 3 November 2025 14:48 -
Asia 3 November 2025 14:41 -
Liga Spanyol 3 November 2025 14:30
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5398832/original/051870600_1761898343-PHOTO-2025-10-31-13-30-42__1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401238/original/073015700_1762160969-Screenshot_2025-11-03_155945.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4780981/original/066065000_1711090921-IMG_20240322_13254422.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401175/original/002226100_1762159053-Bupati_Gunungkidul_Endah_Subekti_Kuntariningsih.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5396594/original/073022700_1761743271-WhatsApp_Image_2025-10-29_at_19.45.09.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5038877/original/031315500_1733484944-Snapinsta.app_453024575_1057568872759530_5579658151177763430_n_1080.jpg)

