
Bola.net - Juan Mata mengungkap bahwa ia sekarang adalah penendang penalti utama Manchester United, di depan Wayne Rooney, usai sang pemain Spanyol membuat gol dari titik putih kala tim menang 2-1 atas Wolfsburg.
Mantan playmaker Chelsea mengeksekusi penalti dengan tenang dan menaklukkan Diego Benaglio di menit ke-34, menyamakan kedudukan di Old Trafford setelah Daniel Caligiuri sempat membuat tamu unggul.
Mata, yang lantas memberikan umpan berbuah gol kemenangan Chris Smalling, mengatakan bahwa ia adalah sosok yang paling dipercaya mengambil penalti di MU.
Mata mengatakan pada BT Sport: "Manajer membuat daftar pengambil penalti dan saya adalah yang utama, jadi saya amat percaya diri."
United akan menghadapi Arsenal di Premier League akhir pekan ini. [initial]
(bts/rer)
Mantan playmaker Chelsea mengeksekusi penalti dengan tenang dan menaklukkan Diego Benaglio di menit ke-34, menyamakan kedudukan di Old Trafford setelah Daniel Caligiuri sempat membuat tamu unggul.
Mata, yang lantas memberikan umpan berbuah gol kemenangan Chris Smalling, mengatakan bahwa ia adalah sosok yang paling dipercaya mengambil penalti di MU.
Mata mengatakan pada BT Sport: "Manajer membuat daftar pengambil penalti dan saya adalah yang utama, jadi saya amat percaya diri."
United akan menghadapi Arsenal di Premier League akhir pekan ini. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...