
Bola.net - - Kesuksesan Liverpol mengungguli Manchester City dalam dua leg perempat final Liga Champions (agg. 5-1) membuktikan bahwa tim asuhan Jurgen Klopp tersebut patut dipertimbangkan dalam setiap kompetisi yang diikuti The Reds musim in. Namun, Klopp pun menegaskan bahwa timnya masih kalah kualitas dari Man City.
Menukil laman resmi liverpoolfc, Klopp bahkan mempercayai bahwa saat ini Man City adalah tim terbaik di dunia. Tetapi tim terbaik bukan berarti tak bisa dikalahkan.
"Saya sungguh berpikir bahwa Man City adalah tim terbaik di dunia saat ini. Tetapi kami tahu kami pasti bisa mengalahkan mereka," ujar Klopp.
Kendati demikian, kalah-menang adalah hal yang wajar bagi Klopp dalam dunia sepak bola. Karenanya dia tidak berpikir Liverpool adalah tim yang lebih hebat karena mampu mengalahkan Man City.
"Tetapi itu tak lantas membuat kami menjadi tim yang lebih baik, itulah sepak bola. Itu hal paling keren dalam permainan ini, yakni semuanya masih mungkin."
Lebih lanjut, menurut Klopp, dengan bermodalkan sikap tersebut saat melawan Man City, justru Liverpool mampu bermain lepas. Para pemain Liverpool mengakui bahwa Man City adalah tim yang lebih baik, namun justru hal itulah yang membuat mereka tampil lebih baik.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Januari 2026 04:15Diterpa Masalah Cedera, Liverpool Justru Tenang di Bursa Transfer Januari 2026?
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 20:24Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 20:00 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 18:28
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Januari 2026 04:15 -
Liga Italia 24 Januari 2026 03:47 -
Tim Nasional 24 Januari 2026 02:31 -
Liga Italia 24 Januari 2026 01:19 -
Liga Italia 23 Januari 2026 23:29 -
Liga Italia 23 Januari 2026 23:08
MOST VIEWED
- Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
- Daftar Lengkap Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions 2025/2026
- Tragedi 90 Menit PSG: Tiga Gol Dianulir, Kiper Blunder, Juara Bertahan UCL Tumbang!
- Rekap Hasil Liga Champions Tadi Malam: Arsenal Sempurna, Real Madrid Mengamuk, Kejutan Bodo/Glimt Tumbangkan Man City
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482423/original/007306000_1769187020-1000017452.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481427/original/032187300_1769130251-WhatsApp_Image_2026-01-23_at_08.01.58.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482422/original/066428100_1769187014-IMG-20260123-WA0194.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482402/original/054602000_1769182507-lula_lahfah.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4750795/original/017104800_1708660528-lulalahfah_1708488000_3307090680726527786_199618161.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482389/original/022761000_1769179406-153888.jpg)

