
Terpilih jadi finalis di sembilan edisi berturut-turut adalah sebuah rekor. Baru Messi yang bisa melakukannya. Di delapan edisi sebelumnya, sejak edisi 2007, superstar asal Argentina itu empat kali terpilih menjadi yang terbaik dunia.
RECORD: Leo Messi will stand on the Ballon d'Or podium for the ninth year in a row! Best player ever? #UCL pic.twitter.com/Us99dVc8D5
— Champions League (@ChampionsLeague) November 30, 2015
Bagi Ronaldo, ini akan menjadi podiumnya yang ke-8 (2007, 2008, 2009, 2011, 2012, 2013, 2014, 2015). Forward Real Madrid dan mantan bintang Manchester United asal Portugal itu sudah tiga kali meraih bola emas, yakni di edisi 2008, 2013 dan 2014.
Messi sendiri meraihnya secara berturut-turut pada tahun 2009, 2010, 2011 dan 2012. Di edisi kali ini, dia mencari bola emasnya yang ke-5.
Another one? #BallondOr #UCL pic.twitter.com/P6MEnz3mPp
— Champions League (@ChampionsLeague) November 30, 2015
Jika Messi dan Ronaldo sudah terbilang 'veteran' di ajang penghargaan ini, maka lain halnya dengan Neymar. Bagi bintang muda Barcelona asal Brasil tersebut, ini adalah pertama kalinya dia terpilih sebagai finalis Ballon d'Or. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
-
News 22 Oktober 2025 10:58
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:57
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 10:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:44
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...