
Bola.net - Lionel Messi memuji kesuksesan Juventus musim ini dan menyerukan pada skuat Barcelona bahwa mereka tak boleh meremehkan wakil Italia tersebut.
Pujian itu terlontar dari mulut Messi jelang duel final Liga Champions akhir pekan ini di Berlin. Juve dan Barca akan saling bentrok demi meraih ambisi menjadi yang terbaik di Eropa sekaligus meraih treble musim ini.
Barca sendiri menjadi tim unggulan di laga tersebut. Walau demikian, Messi merasa bahwa timnya tak bisa meremehkan kekuatan Andrea Pirlo cs.
"Juventus melakoni musim yang brilian musim ini, dan Anda tak boleh meremehkan tim-tim asal Italia," tegas Messi dalam wawancaranya bersama Squawka.
"Italia memang dominan di Eropa selama bertahun-tahun, dan menghadapi masa-masa sulit belakangan ini. Namun mereka menunjukkan bahwa mereka masih bisa bersaing (di Eropa)," seru La Pulga. [initial]
(sqw/dim)
Pujian itu terlontar dari mulut Messi jelang duel final Liga Champions akhir pekan ini di Berlin. Juve dan Barca akan saling bentrok demi meraih ambisi menjadi yang terbaik di Eropa sekaligus meraih treble musim ini.
Barca sendiri menjadi tim unggulan di laga tersebut. Walau demikian, Messi merasa bahwa timnya tak bisa meremehkan kekuatan Andrea Pirlo cs.
"Juventus melakoni musim yang brilian musim ini, dan Anda tak boleh meremehkan tim-tim asal Italia," tegas Messi dalam wawancaranya bersama Squawka.
"Italia memang dominan di Eropa selama bertahun-tahun, dan menghadapi masa-masa sulit belakangan ini. Namun mereka menunjukkan bahwa mereka masih bisa bersaing (di Eropa)," seru La Pulga. [initial]
Baca Juga:
- Enrique Sebut Messi Hebat Karena Dikelilingi Pemain Berkualitas
- Enrique: Messi Bisa Ulangi Gol Bilbao di Mana Saja
- Ballack: Trio MSN Luar Biasa!
- Messi: Segalanya Bisa Terjadi di Final Liga Champions
- Buffon: Trio MSN Barca Terbaik Dunia
- Buffon: Saya Harap Messi Ada di Planet yang Sama
- Messi: Saya Cinta Barca Atas Semua yang Sudah Saya Raih
- Ogbonna Berharap Bisa Hadapi Messi
- Messi: Juventus Bukan Lawan Enteng
- Messi Buka Rahasia Trio MSN
- Messi: Kegagalan Jadi Motivasi Terbesar Saya
- Messi Tak Tutup Pintu Terhadap Peran Baru
- Fokus Messi, Juve Bisa Dibunuh Suarez & Neymar
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...