
Bola.net - - Sevilla hanya bermain imbang 0-0 saat menjamu Manchester United di leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2017/18, Kamis (22/2). Pelatih Sevilla Vincenzo Montella cukup kecewa karena gagal menang, tapi juga lega karena tidak kebobolan.
Leg kedua di Old Trafford akan digelar pada 13 Maret mendatang. Sevilla harus mencetak gol di sana jika ingin membuka peluang lolos, dan Montella yakin mereka mampu melakukannya.
"Kami punya sepuluh tembakan tepat sasaran dan sepuluh corner di babak pertama. Kami lebih superior di atas lapangan, tapi beginilah sepakbola," kata Montella seperti dilansir situs resmi klub.
"Namun, sisi positifnya, imbang dengan gol di leg kedua akan meloloskan kami."
"Tak kebobolan di tahap ini sangat krusial. Sekarang, kami harus mencetak gol di Old Trafford dan saya yakin kami akan melakukannya."
Di leg pertama ini, Sevilla gagal menang meski punya begitu banyak peluang. Itu tak lepas dari performa gemilang David De Gea di bawah mistar.
Benteng terakhir Red Devils tersebut menetralisir semua ancaman Sevilla yang mengarah ke gawangnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)

