
Bola.net - Jose Mourinho menegaskan kembali bahwa Chelsea tidak datang ke Vicente Calderon untuk bermain imbang tanpa gol. Chelsea memang baru saja bermain melawan Atletico Madrid dan pulang dengan skor kacamata.
Mourinho kembali disorot karena menurunkan starting XI yang defensif. Chelsea pun lebih banyak berada dalam tekanan Atleti sepanjang pertandingan.
"Tak ada satu pun dari Chelsea yang mengawali pertandingan dan berpikir untuk mendapatkan hasil imbang 0-0. Tapi dalam laga tadi mengarahkan kami untuk bermain aman dan mencegah kebobolan," terang Mou kepada UEFA.com.
Mourinho pun tak segan memuji para pemain, terutama para pemain bertahan, yang tampil habis-habisan.
"Gary Cahill tampil bagus sementara David Luiz bermain di tengah sehingga tak mudah baginya untuk menggantikan John Terry yang cedera. Ashley Cole tampil luar biasa meski sudah lama tidak bermain. Fernando Torres juga luar biasa. Semua pemain saya telah memberikan segalanya, saya senang dengan penampilan mereka." [initial]
(uefa/hsw)
Mourinho kembali disorot karena menurunkan starting XI yang defensif. Chelsea pun lebih banyak berada dalam tekanan Atleti sepanjang pertandingan.
"Tak ada satu pun dari Chelsea yang mengawali pertandingan dan berpikir untuk mendapatkan hasil imbang 0-0. Tapi dalam laga tadi mengarahkan kami untuk bermain aman dan mencegah kebobolan," terang Mou kepada UEFA.com.
Mourinho pun tak segan memuji para pemain, terutama para pemain bertahan, yang tampil habis-habisan.
"Gary Cahill tampil bagus sementara David Luiz bermain di tengah sehingga tak mudah baginya untuk menggantikan John Terry yang cedera. Ashley Cole tampil luar biasa meski sudah lama tidak bermain. Fernando Torres juga luar biasa. Semua pemain saya telah memberikan segalanya, saya senang dengan penampilan mereka." [initial]
Baca Juga:
- Highlights UCL: Atletico Madrid 0 - 0 Chelsea
- Mourinho: Kami Sebenarnya Ingin Menang 5-0
- Mourinho: Ini Pertandingan Lelaki!
- Azpi: Ini Hasil Yang Positif Bagi Chelsea
- Cech Absen Sampai Akhir Musim
- Juanfran Terka Alasan Chelsea Tampil Defensif
- Chelsea Parkir Bus, Schwarzer Cukup Puas
- Review: Chelsea Tahan Imbang Atletico Madrid
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:04 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...












:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

