
Bola.net - Winger Manchester City, Jesus Navas mengaku optimis untuk bisa membalikkan ketertinggalan agregat yang dialami timnya dari tim raksasa Spanyol, Barcelona pada duel babak 16 besar Liga Champions kontra Barcelona. Pada leg pertama di Etihad Stadium lalu, The Citizens dipaksa bertekuk lutut dengan skor 2-1.
Kala itu, dua gol Luis Suarez hanya mampu dibalas satu oleh ujung tombak andalan tuan rumah, Sergio Aguero.
Luis Suarez, memborong dua gol ke gawang City di leg pertama (c) AFP
Navas menyebut bahwa manajer Manuel Pellegrini sudah memiliki taktik tersendiri yang dirasa efektif untuk meraih kemenangan atas Barca di kandang lawan. Pemain asal Spanyol ini optimis timnya tak mengulangi kegagalan musim lalu, saat didepak Barca di turnamen yang sama.
"Yang jelas kami akan tampil sebaik mungkin dan memberikan kemampuan terbaik untuk mencoba membalikkan kedudukan," ungkap eks pemain Sevilla ini seperti dilansir Mundo Deportivo.
"Kami memiliki opsi taktik yang bisa diterapkan untuk mengalahkan Barca, dan akan mempraktekkannya sebaik mungkin di Camp Nou."[initial]
(md/mri)
Kala itu, dua gol Luis Suarez hanya mampu dibalas satu oleh ujung tombak andalan tuan rumah, Sergio Aguero.

Navas menyebut bahwa manajer Manuel Pellegrini sudah memiliki taktik tersendiri yang dirasa efektif untuk meraih kemenangan atas Barca di kandang lawan. Pemain asal Spanyol ini optimis timnya tak mengulangi kegagalan musim lalu, saat didepak Barca di turnamen yang sama.
"Yang jelas kami akan tampil sebaik mungkin dan memberikan kemampuan terbaik untuk mencoba membalikkan kedudukan," ungkap eks pemain Sevilla ini seperti dilansir Mundo Deportivo.
"Kami memiliki opsi taktik yang bisa diterapkan untuk mengalahkan Barca, dan akan mempraktekkannya sebaik mungkin di Camp Nou."[initial]
Baca Juga
- Fernandinho: Perkelahian Dengan Kompany Karangan Media
- Hart Akui Suarez Jadi Masalah Terbesar Bagi City
- Agen Isyaratkan Pellegrini Tinggalkan City Menuju Serie A
- Dzeko Siapkan Kejutan Untuk Barca di Camp Nou
- Barton: Kompany Melambat Karena Kebanyakan Nge-Gym
- Mangala Mengaku Siap Kejar-Kejaran Dengan Chelsea
- Scholes Sebut City Kalah Dari Barca Karena Busquets
- Zabaleta: Menang di Camp Nou Bukan Hal Mustahil
- Mascherano: Aguero Tak Bisa Dibandingkan Dengan Messi
- Zabaleta: Pellegrini Tak Sekalem Yang Terlihat
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:03
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 10:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:44
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:03
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...