
Bola.net - - Legenda Liverpool, Graeme Souness meminta Virgil van Dijk untuk membuktikan kemampuannya dengan menghentikan Cristiano Ronaldo di Final Liga Champions akhir pekan ini.
Van Dijk yang bergabung dengan Liverpool pada musim panas lalu bisa dikatakan cukup sukses bersama The Reds. Ia berhasil membantu kesolidan pertahanan Liverpool dan menjadi pemain kunci di jantung pertahanan The Reds.
Van Dijk sendiri akan menjalani ujian terbesarnya pada akhir pekan ini. Ia akan memimpin rekan-rekannya untuk meredam permainan Real Madrid di final Liga Champions nanti.
Souness percaya kemampuan Van Dijk akan sepenuhnya diuji pada laga krusial tersebut. "Saya melihat Virgil van Dijk akan menjadi pemain kunci di lini pertahanan Liverpool di masa depan," buka Souness kepada Sunday Times.
"Kita akan mengetahui hal itu lebih jelas pada partai final nanti. Dia harus berada di kemampuan terbaiknya untuk membuat Ronaldo dan Karim Benzema tidak berkutik."
Souness juga menyebut bahwa Loris Karius akan memainkan peran krusial pada laga ini.
"Saat ini ada tanda tanya besar bagi Loris Karius. Penjaga gawang itu harus membuktikan dirinya dan dia harus membuat sejumlah penyelamatan." tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

