
Bola.net - Penyerang Juventus, Carlos Tevez, mengaku jika timnya kesulitan untuk mengalahkan Real Madrid, terutama setelah bermain hanya dengan 10 orang di babak kedua.
Kekecewaan tersebut diungkapkannya, setelah Bianconeri takluk 1-2 dari Los Blancos di Santiago Bernabeu dini hari tadi. Satu gol Fernando Llorente di babak pertama gagal mengejar sepasang gol Cristiano Ronaldo.
Permainan kian sulit bagi skuat besutan Antonio Conte, setelah Giorgio Chiellini dikartu merah menyusul sikutan kepada Ronaldo di menit ke-48. Tevez menilai perbedaan jumlah pemain menjadi penentu di laga ini, meski tak membantah kesalahan yang dibuat timnya.
"Kami kecewa dengan hasil ini, tetapi saya pikir kami memainkan sebuah pertandingan yang sangat bagus. Sangat sulit bagi kami tampil dengan 10 pemain di babak kedua," sesal Tevez.
"Kami memang tidak seharusnya beralasan, karena kami membuat kesalahan hari ini dan ketika anda berbuat salah menghadapi lawan seperti ini, maka anda akan dihukum."
Dengan hasil ini, Juventus masih tertahan di posisi tiga dengan koleksi dua poin dari tiga pertandingan. Sementara Real kokoh di puncak klasemen dengan poin sempurna. Di laga lain, Galatasaray berhasil menang 3-1 atas FC Copenhagen. [initial]
(uefa/atg)
Kekecewaan tersebut diungkapkannya, setelah Bianconeri takluk 1-2 dari Los Blancos di Santiago Bernabeu dini hari tadi. Satu gol Fernando Llorente di babak pertama gagal mengejar sepasang gol Cristiano Ronaldo.
Permainan kian sulit bagi skuat besutan Antonio Conte, setelah Giorgio Chiellini dikartu merah menyusul sikutan kepada Ronaldo di menit ke-48. Tevez menilai perbedaan jumlah pemain menjadi penentu di laga ini, meski tak membantah kesalahan yang dibuat timnya.
"Kami kecewa dengan hasil ini, tetapi saya pikir kami memainkan sebuah pertandingan yang sangat bagus. Sangat sulit bagi kami tampil dengan 10 pemain di babak kedua," sesal Tevez.
"Kami memang tidak seharusnya beralasan, karena kami membuat kesalahan hari ini dan ketika anda berbuat salah menghadapi lawan seperti ini, maka anda akan dihukum."
Dengan hasil ini, Juventus masih tertahan di posisi tiga dengan koleksi dua poin dari tiga pertandingan. Sementara Real kokoh di puncak klasemen dengan poin sempurna. Di laga lain, Galatasaray berhasil menang 3-1 atas FC Copenhagen. [initial]
Berita Terkait Real Madrid-Juventus
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 09:25
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025 11:44
-
Olahraga Lain-Lain 23 Oktober 2025 11:39
-
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025 11:39
-
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025 11:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 11:35
-
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025 11:34
MOST VIEWED
- Kenan Yildiz, Real Madrid, dan Stadion Bernabeu: Mimpi Masa Kecil yang Jadi Kenyataan!
- Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
- Prediksi Arsenal vs Atletico Madrid 22 Oktober 2025
- Hasil Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Bantai Tim Tamu, Gyokeres Sumbang Dua Gol
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...