
Bola.net - Tactician Arsenal, Arsene Wenger, mengungkapkan bahwa jelang laga kontra Bayern Munich di babak 16 besar Liga Champions tengah pekan ini, kondisi mental skuatnya sudah lebih kuat ketimbang musim lalu.
Seperti yang diketahui, musim lalu Arsenal tumbang di babak yang sama dari Bayern karena kalah aturan gol tandang. Wenger pun mengatakan bahwa skuatnya saat ini memiliki tekad kuat untuk memenangkan laga kontra jawara Bundesliga tersebut.
"Kondisi mental skuat Arsenal saat ini jauh lebih baik ketimbang musim lalu. Kami bertekad untuk memenangkan laga ini," seru pelatih asal Prancis itu dalam sesi konferensi pers jelang laga tersebut.
Wenger juga mengatakan bahwa pihaknya sudah belajar dari laga musim lalu tersebut. Ia mengatakan bahwa timnya tak boleh kebobolan dalam laga kandang.
"Tahun lalu, kami tersingkir karena gol tandang. Hal itu menunjukkan betapa pentingnya agar tak kebobolan saat bermain di kandang sendiri," tegasnya. (espn/dim)
Seperti yang diketahui, musim lalu Arsenal tumbang di babak yang sama dari Bayern karena kalah aturan gol tandang. Wenger pun mengatakan bahwa skuatnya saat ini memiliki tekad kuat untuk memenangkan laga kontra jawara Bundesliga tersebut.
"Kondisi mental skuat Arsenal saat ini jauh lebih baik ketimbang musim lalu. Kami bertekad untuk memenangkan laga ini," seru pelatih asal Prancis itu dalam sesi konferensi pers jelang laga tersebut.
Wenger juga mengatakan bahwa pihaknya sudah belajar dari laga musim lalu tersebut. Ia mengatakan bahwa timnya tak boleh kebobolan dalam laga kandang.
"Tahun lalu, kami tersingkir karena gol tandang. Hal itu menunjukkan betapa pentingnya agar tak kebobolan saat bermain di kandang sendiri," tegasnya. (espn/dim)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:20Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:25 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:24 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:20 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06 -
Liga Champions 22 Januari 2026 04:58
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...











:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480088/original/010652900_1769034305-alisson-kiper-liverpool-penyelamatan-marseille-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480083/original/098884400_1769033937-roony-bardghji-barcelona-tembakan-gawang-slavia-praha-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)

