
Bola.net - - Wing Bek Persela Lamongan, Birrul Walidain memasang target mencuri poin di laga pamungkas Liga 1 menghadapi Barito Putera, Sabtu . Sekali pun lawan memiliki rekor kandang yang bagus yakni sulit dikalahkan di depan pendukungnya.
Menurut pemain kelahiran Lamongan itu, target mencuri poin masih bisa diwujudkan jika para punggawa Laskar Joko Tingkir mau bekerjasama dengan baik. Tentunya harus tetap fokus dan konsentrasi serta menjalankan intruksi pelatih.
"Kita semuanya pasti akhir laga ini pengin happy ending, maka dari itu kita semua akan kerja keras, fokus, konsentrasi selama pertandingan dan menjalankan intruksi pelatih," ungkap Birrul kepada , Jumat (10/11).
"Semua tim di Liga 1 insya Allah pasti bisa lah curi poin kalau semua pemain maupun pelatih bisa bekerja sama di lapangan dengan baik, insya Allah pasti bisa, soalnya sepak bola itu kebersamaan dari hati," imbuh Birrul.
Mantan pemain Persela U-21 tersebut tak menampik jika yang akan dihadapi merupakan salah satu tim kuat yang sulit dikalahkan. Sehingga ia dan rekannya harus bekerja lebih ekstra untuk bisa mewujudkan target yang diinginkan.
"Barito tim yang bagus, di kandang sendiri Barito jarang mengalami kesulitan menghadapi lawannya, jadi kita kan tetap berusaha bekerja keras lagi untuk itu," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

