
Bola.net - Bali United memiliki modal berharga jelang menghadapi Arema Cronus pada akhir pekan besok. Mereka mengaku telah paham kekuatan skuat besutan Joko Susilo itu.
"Ini pertemuan keempat kami dengan Arema," ujar Pelatih Bali United, Indra Sjafri.
"Kami sudah saling mengetahui kekuatan masing-masing, baik kelebihan maupun kekuatan," sambungnya.
Bali United bakal menghadapi Arema Cronus pada laga leg pertama Delapan Besar Piala Presiden. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Sabtu (19/09) esok.
(den/yp)
"Ini pertemuan keempat kami dengan Arema," ujar Pelatih Bali United, Indra Sjafri.
"Kami sudah saling mengetahui kekuatan masing-masing, baik kelebihan maupun kekuatan," sambungnya.
Bali United bakal menghadapi Arema Cronus pada laga leg pertama Delapan Besar Piala Presiden. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Sabtu (19/09) esok.
Sementara, leg kedua dijadwalkan bakal dihelat di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Minggu (27/09) pekan depan.
Sebelumnya, dalam berbagai ajang, kedua tim telah tiga kali bertemu. Pada ajang Bali Island Cup, kedua tim berbagi hasil imbang. Lalu, pada laga persahabatan di Stadion Kanjuruhan Malang, Bali United sukses mengandaskan tuan rumah. Terakhir, pada laga di ajang Sunrise of Java Cup di Banyuwangi beberapa waktu lalu giliran Arema sukses memetik kemenangan tipis.
Lebih lanjut, Bali United menegaskan timnya siap tempur jelang laga besok. Menurut Asisten Pelatih Bali United, Eko Purjianto, seluruh tim siap menghadapi tuan rumah.
"Semua siap. Tak ada masalah," tegas Eko.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 Juli 2025 21:33 -
Bola Indonesia 15 Juli 2025 16:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249740/original/043373900_1749695482-Thomas_Frank.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479473/original/093775400_1768979236-el_syifa.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479623/original/035064100_1768982816-1000115113.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)

