
Bola.net - Bek Persela Lamongan, Arif Satria benar-benar serius menyambut kompetisi Liga 1 2019. Apalagi, musim ini banyak wajah-wajah baru di posisi striker yang menghiasi klub-klub peserta.
Pemain asal Musi Rawas tersebut berusaha mencari cara untuk mengantisipasi penyerang anyar yang dimiliki lawan. Sehingga, ia bisa lebih siap untuk menghadapinya.
"Saya sendiri pribadi saya pelajari di mana saya cari kelemahan mereka (penyerang asing baru), bagaimana saya bisa menghadang mereka," ungkap Arif Satria kepada Bola.net.
Arif mempelajari gaya permainan penyerang anyar tersebut melalui rekaman-rekaman video. Termasuk menyaksikan penampilan mereka melalui layar kaca ketika bertanding.
"Kayak Amido Balde (striker Persebaya), dia posturnya tinggi, pasti dia kuat tahan bola dan heading. Nanti di lapangan bagaimana saya bisa mengantisipasi striker yang model begitu," sambungnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Persaingan Lebih Sengit
Karena banyak wajah baru, terutama pemain asing, Arif memprediksi persaingan di Liga 1 2019 akan berlangsung sengit. Sebab, para kontestan benar-benar mempersiapkan diri dengan baik.
"Semakin tahun makin ketat persaingan, kita lihat banyak tim-tim juga pembentukannya timnya masing-masing lebih serius juga," lanjut Arif.
"Yang pasti, liga tahun ini bakalan lebih sengit dari tahun kemarin," tegas mantan pemain Semen Padang tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)

