
Bola.net - Bhayangkara FC pindah ke Lampung. The Guardian juga mengganti namanya menjadi Bhayangkara Presisi Lampung FC.
Bhayangkara FC baru menggelar konferensi pers dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung. Sesi jumpa media itu berlangsung di salah satu restoran di Jakarta Selatan, Selasa (22/4/2025).
Bhayangkara FC akan berkandang di Stadion Sumpah Pemuda, Bandar Lampung. Stadion itu tengah direnovasi dan bakal selesai pada Juni 2025.
"Atas seizin Pak Kapolri, kami bersama-sama membesarkan Bhayangkara Presisi Lampung FC. Saya punya keyakinan besar ketika kami bermarkas di Lampung," ujar CEO Bhayangkara FC, Agus Suryonugroho kepada wartawan.
Respons Gubernur Lampung
Sementara itu, Pemprov Lampung menyambut positif kehadiran Bhayangkara FC di Lampung. Apalagi, Lampung sudah lama tidak punya wakil di Liga 1.
"Saya senang sekali pada hari ini karena Bhayangkara FC resmi berlabih ke Lampung. Sebuah kebanggaan bagi Lampung dan langkah besar bagi masyarakat kami dan sepak bola di provinsi kami," kata Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal.
"Pesan kami, mewakili masyarakat Lampung, dengan hadirnya Bhayangkara FC di Lampung, kami mempersiapkan stadion supaya enak, nyaman, dan tempat yang baik untuk Bhayangkara FC," tambahnya.
Promosi
Bhayangkara FC kembali ke Liga 1 untuk musim depan. The Guardian promosi setelah menjadi runner-up Pegadaian Liga 2 2024/2025.
Untuk Liga 2 2025/2026, Bhayangkara FC tengah mengincar empat pelatih. Dalam waktu dekat, The Guardian bakal mengumumkan peracik strategi untuk Indra Kahfi dan kawan-kawan.
Bhayangkara FC juga menyiapkan kejutan besar di bursa transfer musim depan. The Guardian engan main-main mengingat targetnya adalah tiga besar.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- 5 Laga Tersisa PSS Sleman di BRI Liga 1: Menghadapi Persib, Persija, sampai PSM, Super Elja Melawan Kemustahilan untuk Tidak Degradasi
- 5 Laga Tersisa Semen Padang di BRI Liga 1: Melawan Persija, Persebaya, sampai Arema FC, Misi Berat Selamat dari Degradasi
- Starting XI Persib Bandung Bersama Saddil Ramdani: Sempurnakan Trisula Bersama David da Silva dan Ciro Alves
- Mertua Pratama Arhan Luruskan Penunggakan terkait Mantan Pemain Manchester United: Bukan Gaji, tapi Kompensasi Pemutusan Kontrak
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 23 Januari 2026 09:58Persija Dirumorkan akan Rekrut Shayne Pattynama, Ini Kata Sang Manajer
-
Bola Indonesia 23 Januari 2026 09:32Persija Belum Dapat Jawaban dari Ivar Jenner, tapi Masih Menunggu
-
Bola Indonesia 22 Januari 2026 20:362 Kunci PSIM Bersaing di Papan Atas BRI Super League 2025/2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 12:25 -
Otomotif 23 Januari 2026 11:55 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 11:43 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 11:35 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 11:23 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 11:23
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Juventus: McKennie Menyala, Benfica Pulang Tertunduk
- Berbahagialah, Bobotoh! Umuh Muchtar Konfirmasi Layvin Kurzawa Gabung Persib dan Federico Barba Bertahan
- Update Saga Layvin Kurzawa ke Persib Memasuki Babak Akhir: Kontrak 6 Bulan, Tinggal Terbang ke Bandung
- Resmi! Persija Boyong Bek Brasil Jebolan Europa League dan Conference League, Jadi Pemain Asing ke-12
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481431/original/056237100_1769132204-IMG-20260123-WA0009.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481725/original/076455900_1769144109-buah_menu_mbg_ada_ulat.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4255388/original/099094100_1670573986-20221209-Cuaca-Ekstrem-Faizal-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481427/original/032187300_1769130251-WhatsApp_Image_2026-01-23_at_08.01.58.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3271970/original/074978700_1603116578-Foto-3.jpeg)

