
Bola.net - Presiden Klub Persebaya, Diar Kusuma Putra angkat bicara saat timnya tengah dalam sorotan media akibat belum membayar hak pemain selama hampir tiga bulan. Menurut Diar, kemungkinan gaji pemain akan turun pada pertengahan September mendatang.
Diar menjelaskan, tersendatnya gaji penggawa Persebaya disebabkan administrasi yang rumit di sistem keuangan partner Surya Citra Televisi (SCTV) yang Diar sebut sebagai partner kerja Persebaya.
Menurut Diar, untuk mencairkan dana yang cukup besar, yakni sekitar Rp 1,5 miliar per bulan, harus melalui otoritas jasa keuangan dan audit keuangan internal. Diar pun berjanji akan sesegera mungkin mencairkan gaji para pemain.
"Butuh waktu dua bulan untuk kami bisa mengambil dana dari mereka. Mungkin pertengahan September para pemain bisa menerima hak mereka," jelas pria yang menjabat sebagai Direktur Utama PT Mitra Muda Inti Berlian (MMIB) ini. [initial]
(faw/pra)
Diar menjelaskan, tersendatnya gaji penggawa Persebaya disebabkan administrasi yang rumit di sistem keuangan partner Surya Citra Televisi (SCTV) yang Diar sebut sebagai partner kerja Persebaya.
Menurut Diar, untuk mencairkan dana yang cukup besar, yakni sekitar Rp 1,5 miliar per bulan, harus melalui otoritas jasa keuangan dan audit keuangan internal. Diar pun berjanji akan sesegera mungkin mencairkan gaji para pemain.
"Butuh waktu dua bulan untuk kami bisa mengambil dana dari mereka. Mungkin pertengahan September para pemain bisa menerima hak mereka," jelas pria yang menjabat sebagai Direktur Utama PT Mitra Muda Inti Berlian (MMIB) ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 18 Oktober 2025 09:58
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 18 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...