
Bola.net - Persela Lamongan harus kehilangan gelandang asingnya, Brian Ferreira jelang bergulirnya Liga 1 2021. Pemain asal Argentina itu telah berpamitan melalui akun instagramnya.
Menurut pelatih Persela, Iwan Setiawan, kepergian Brian Ferreira diakui dapat mengganggu persiapan timnya. Karena tim tengah fokus membangun taktikal.
"Sebenarnya iya (mengganggu persiapan) karena kan kami membangun team tactical," kata Iwan Setiawan, Kamis (05/08/2021).
Artinya, ketika tim berlatih dengan skuad yang belum komplet akan menjadi masalah tersendiri. Karena tim sedang membangun team tactical.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Ubah Komposisi
Artinya, ketika tim sedang fokus membangun taktikal, semua pemain harus terlibat. Itu akan mempermudah pelatih menyusun starting line up.
"Saat kami membangun satu tim taktikal, kami harus bekerja dengan pemain-pemain yang nantinya juga pemain itu yang akan bekerja di kompetisi," tegas Iwan.
Sementara itu, terkait hengkangnya Brian ferreira belum diketahui pasti penyebabnya. Namun, Brian dalam postingannya menyebut berpisah dengan Persela adalah pilihan terbaik.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

