
Bola.net - BRI Liga 1 2024/2025 akan melanjutkan sisa pertandingan pekan ke-33 pada hari ini, Minggu 18 Mei 2025. Ada tiga pertandingan yang akan dimainkan mulai siang WIB. Semua pertandingan dapat ditonton melalui layanan live streaming Vidio.
Kompetisi memang sudah menemukan juara yakni Persib Bandung. Karena itu, laga-laga terakhir fokus pada persaingan ketat di papan bawah untuk menghindari degradasi serta upaya tim papan atas mengamankan posisi terbaik.
Pekan ke-33 menjadi momen penentu bagi beberapa tim, terutama di zona degradasi. PSIS Semarang sudah dipastikan terdegradasi ke Liga 2, sementara PSS Sleman (31 poin) dan Barito Putera (31 poin) masih berjuang keras untuk menghindari dua slot degradasi tersisa.
Semen Padang juga belum aman, membuat laga melawan Persik Kediri sangat krusial. Di papan atas, persaingan untuk posisi runner-up antara Dewa United, Malut United, dan Persebaya masih memanas.
Hasil BRI Liga 1 2024/2025 Pekan 33
Jumat, 16 Mei 2025
Persita Tangerang 2-2 Persib Bandung
Malut United 5-1 PSIS Semarang
Sabtu, 17 Mei 2025
Barito Putera 1-4 PSM Makassar
Bali United 0-2 Madura United
PSS Sleman 2-1 Persija Jakarta
Persis Solo 1-1 Dewa United
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025 Pekan 33
Minggu, 18 Mei 2025
13.30 WIB - PSBS Biak vs Arema FC - Vidio
15.30 WIB - Semen Padang vs Persik Kediri - Vidio, Indosiar
19.00 WIB - Borneo FC vs Persebaya Surabaya - Vidio
Nah itu dia jadwal BRI Liga 1 hari ini, Minggu 18 Mei 2025. Semua pertandingan dapat ditonton melalui layanan live streaming Vidio, sementara satu laga yaitu Semen Padang vs Persik Kediri dapat dinikmati melalui siaran langsung Indosiar.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 23 Januari 2026 19:45Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 16:47Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 22:12 -
Voli 23 Januari 2026 21:59 -
Liga Spanyol 23 Januari 2026 21:55 -
Bola Indonesia 23 Januari 2026 21:22 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 20:48 -
Tim Nasional 23 Januari 2026 20:41
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Juventus: McKennie Menyala, Benfica Pulang Tertunduk
- Berbahagialah, Bobotoh! Umuh Muchtar Konfirmasi Layvin Kurzawa Gabung Persib dan Federico Barba Bertahan
- Update Saga Layvin Kurzawa ke Persib Memasuki Babak Akhir: Kontrak 6 Bulan, Tinggal Terbang ke Bandung
- Resmi! Persija Boyong Bek Brasil Jebolan Europa League dan Conference League, Jadi Pemain Asing ke-12
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482389/original/022761000_1769179406-153888.jpg)
:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/5482334/original/036639300_1769174289-20260123IQ_Persija_Jakarta_vs_Madura_United__2_.JPG)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482360/original/014347500_1769176138-IMG-20260123-WA0193.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/776660/original/052966400_1417978317-Pohon-Tumbang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482018/original/080904500_1769155010-b0db4398-038e-4906-93a8-9a8bb17baf56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461853/original/018964400_1767478144-Barcelona_s_Dani_Olmo.jpg)

