
Bola.net - Penjaga gawang PSS Sleman, Try Hamdani Goentara tetap berlatih selama bulan Ramadan. Bahkan, dia tidak mengubah intensitasnya meski sedang berpuasa.
Artinya, dari sisi intensitas tidak ada perbedaan dengan program latihan di luar bulan Ramadan. Kiper kelahiran Palembang itu hanya memangkas durasinya.
"Perbedaan yang mendasar adalah durasi waktu latihan," ungkap Try Hamdani seperti dilansir laman resmi PSS Sleman.
"Biasanya 1,5 jam lebih, sekarang hanya 1 jam dengan intensitas yang hampir sama," imbuh mantan penjaga gawang Persita Tangerang itu.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Istirahat Berkualitas
Untuk tetap menjaga stamina, Try Hamdani punya resep tersendiri. Pemain yang pernah membela Sriwijaya FC tersebut menjaga kualitas istirahat dan asupan makanan.
Akan tetapi, kiper 29 tahun tersebut mengaku tidak punya waktu khusus.
"Mengenai waktu istirahat secara khusus tidak ada. Waktu istirahatnya seperti biasanya saja dengan kualitas istirahat dan makan yang bagus," tegas Try Hamdani.
Makanan Favorit
Soal menjaga asupan, Try Hamdani punya makanan favorit. Akan tetapi, menu kesukaannya baru bisa disantap saat sahur.
"Menu favorit ketika sahur, yaitu sop ayam karena bisa sruput kuahnya dan sedikit ada segar-segarnya," tandas kiper yang baru diturunkan 5 kali tersebut.
Klasemen BRI Liga 1 2022/2023
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)

