
Bola.net - Gelandang Persebaya Surabaya, Rendi Irwan Saputra menyambut baik keputusan PSSI terkait kelanjutan Shopee Liga 1 2020. Dia senang karena kompetisi akhirnya akan diputar kembali.
PSSI memutuskan untuk melanjutkan kembali kompetisi setelah menggelar rapat komite eksekutif (Exco). Federasi mempertimbangkan masukan dari klub, pemain dan pelatih.
"Alhamdulillah kalau dilanjutkan, kita menyambut dengan senang hati," kata Rendi Irwan kepada Bola.net, Jumat (19/6/2020).
Namun, meski sudah diputuskan kompetisi akan dilanjutkan, PSSI belum menentukan jadwal pastinya. Pilihannya pada bulan September atau Oktober mendatang.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Pasrah kepada Federasi
Terkait belum adanya kepastian jadwal, Rendi tidak terlalu risau dan tak mau terburu-buru. Dia pasrah kepada federasi untuk memutuskan yang terbaik.
"Kami serahkan semua kepada PSSI, semua keputusan mereka yang menentukan, kami pemain hanya menanti kepastiannya," jelas Rendi.
"Kami juga belum persiapan," tandas pemain kelahiran Sidoarjo tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

